Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kalah dari Meksiko, Jerman Harus Waspada pada Kutukan Ini

By Nina Andrianti Loasana - Senin, 18 Juni 2018 | 16:41 WIB
Ekspresi pelatih Jerman, Joachim Loew, pada pertandingan Grup F Piala Dunia 2018 di  Luzhniki Stadium, Moskow, pada 17 Juni 2018.
YURI CORTEZ/AFP
Ekspresi pelatih Jerman, Joachim Loew, pada pertandingan Grup F Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow, pada 17 Juni 2018.

Jerman harus super waspada setelah mengalami kekalahan di laga perdana.

Bertanding di Stadion Luzhinki, Moskow, Jerman memulai langkah mereka di Piala Dunia 2018 dengan menghadapi Meksiko.

Bermain menyerang sejak awal, Die Mannschaft justru takluk dalam serangan balik yang dilayangkan oleh El Tricolor.

Pemain Meksiko, Hirving Lozano, sukses menaklukan Manuel Neuer dan membobol gawang Jerman pada menit ke-35.

Ternyata, gol Lozano menjadi satu-satunya yang terjadi pada laga itu dan membuat Meksiko menang 1-0 atas Jerman.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup E, Brasil Punya 1 Musuh Berat)

Hasil pertandingan tersebut membuat Meksiko memetik 3 poin, sementara Jerman yang menjadi juara di gelaran Piala Dunia 2014 kalah di laga perdana penyisihan grupnya.

Kekalahan ini harus membuat Jerman ekstra waspada.

Pasalnya Juara bertahan yang kalah di laga perdana biasanya 'dikutuk' tidak bisa melaju ke fase knock out.

Pada 2002, Prancis yang menjadi Juara di Piala Dunia 1998 dikalahkan Senegal 0-1.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X