Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Iran Ungkap Perlakuan Kasar Diego Costa kepada Dirinya

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 24 Juni 2018 | 10:20 WIB
Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi.

Morteza meyebut Costa sengaja melakukan provokasi untuk memancing emosi para pemain Iran.

​​


Aksi striker timnas Spanyol, Diego Costa (tengah), saat mencetak gol dalam laga Grup B Piala Dunia 2018 di Stadion Kazan Arena, Kazan, Rusia, pada Rabu (20/6/2018).(SAEED KHAN / AFP)

"Dia melihat saya dan mulai menghina ibu dan adik perempuan saya," ujar Morteza kepada Tehran Times yang dilansir BolaSport.com.

"Costa mulai menghina saya setelah 10 menit. Dia ingin membuat saya marah namun saya tetap tenang," tutur Morteza lagi.

Berkat gol itu, Costa dinobatkan sebagai man of the match pada laga tersebut.

Tapi bagi Morteza, Costa tak layak menerima penghargaan itu.

(Baca Juga: Legenda Prancis: Jangan Tiru Neymar, Mbappe!)

"Saya tak mengerti mengapa dia terpilih sebagai man of the match karena dia hanya menyentuh bola sekitar lima kali dan mencetak gol secara kebetulan," tutur dia.

Kemenangan Spanyol atas Iran itu membuat tim arahan Fernando Hierro semakin dekat dengan tiket ke babak 16 Besar Piala Dunia 2018.

Spanyol memimpin Grup B dengan poin 4 dari 2 laga, sama dengan Portugal namun Spanyol unggul dalam hal kedisiplinan.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : tehrantimes.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X