Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Spanyol Berlatih Penalti untuk Babak 16 Besar, Ini 5 Algojo yang Disiapkan Fernando Hierro

By Bagas Reza Murti - Jumat, 29 Juni 2018 | 19:32 WIB
Pelatih timnas Spanyol, Fernando Hierro (kiri) bersama kapten Sergio Ramos dalam jumpa pers di Fisht Olympic Stadium, Sochi, 14 Juni 2018,
ODD ANDERSEN/AFP
Pelatih timnas Spanyol, Fernando Hierro (kiri) bersama kapten Sergio Ramos dalam jumpa pers di Fisht Olympic Stadium, Sochi, 14 Juni 2018,

Pelatih Spanyol, Fernando Hierro menginstruksikan anak asuhnya untuk berlatih tendangan penalti jelang babak 16 besar menghadapi tuan rumah Rusia, pada Minggu (1/7/2018).

Dilansir BolaSport.com dari AS, Hierro bahkan sudah menentukan 5 algojo untuk persiapan babak adu penalti melawan Rusia.

Kelima algojo yang disiapkan adalah David Silva, Diego Costa, Isco, Sergio Busquets, dan Andres Iniesta.

Gelandang Manchester City menjadi penendang pertama berikut berturut-turut nama setelahnya.


Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi. ( PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP )

(Baca juga: Timnas Argentina, Sasaran Favorit Kekotoran Lawan di Piala Dunia 2018)

Laporan AS juga menyebutkan jika Hierro juga tengah berlatih untuk kemungkinan babak tambahan, dimana ada 4 pergantian pemain yang berlaku selama dua kali 15 menit babak tambahan.

Spanyol menjadi juara Grup B usai bermain imbang 2-2 melawan Maroko pada matchday ketiga Piala Dunia 2018 Grup B di Stadion Kaliningrad, Rusia, Selasa (26/6/2018) dini hari WIB.

Hasil tersebut, disebut Hierro sebagai sebuah keberuntungan, karena gol penyama kedudukan Spanyol lahir berkat teknologi VAR (Video Assistant Referee).

Oleh karena itu, Hierro mewanti-wanti agar timnya memperbaiki aspek pertahanan untuk babak 16 Besar.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : As.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X