Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tragedi Argentina dan Jerman, Dua Kesamaan Finalis Piala Dunia 2014

By Firzie A. Idris - Sabtu, 30 Juni 2018 | 23:10 WIB
 Dua fans timnas Argentina mencium replika trofi Piala Dunia sebelum menyaksikan laga Argentina kontra timnas Nigeria di Stadion Saint Petersburg, Selasa (26/6/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Dua fans timnas Argentina mencium replika trofi Piala Dunia sebelum menyaksikan laga Argentina kontra timnas Nigeria di Stadion Saint Petersburg, Selasa (26/6/2018).

Seusai laga tersebut, para fans dan media memuji kekuatan mental para pemain timnas Jerman.

Namun, hanya satu laga setelahnya, mereka harus menelan kekalahan mengejutkan 0-2 lawan Korea Selatan.

Selain roller coaster emosi fans Argentina dan Jerman tersebut, kedua tim juga berbagi kesamaan: lemahnya lini belakang dan terutama sektor kiper.

Argentina memulai Piala Dunia dengan cederanya kiper utama Sergio Romero, penjaga gawang utama Albiceleste sejak Copa America 2011.

Kiper gaek Willy Caballero masuk ke line up tetapi alih-alih menjadi alternatif solid ia membuat blunder kontra Kroasia yang membuatnya kehilangan tempat lawan Nigeria dan laga kontra Prancis.

Kiper River Plate, Franco Armani, pun bisa diperdebatkan seharusnya dapat berbuat lebih untuk dua gol terakhir Prancis yang dicetak Kylian Mbappe.

Sementara itu, problema kiper Jerman terpampang jelas lama sebelum turnamen bergulir.

(Baca Juga: Valentino Rossi Kembali Sentil Yamaha perihal Masalah ECU Magneti Marelli)

Kiper dan kapten utama tim, Manuel Neuer, hanya bermain tiga kali pada awal musim Bundesliga 2017-2018 sebelum cedera pada September 2017.

Ia baru kembali turun pada laga perdana Piala Dunia kontra Meksiko.

Neuer tak tampil sesolid biasanya dan ia juga membuat blunder saat Jerman menyerah 0-2 lawan Korea Selatan, termasuk saat lawan merebut bola dari kakinya saat ia tengah merantau ke paruh lapangan lawan.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X