Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Gelaran Piala Dunia 2018, Para Pekerja di Rusia Diajari Tersenyum

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 9 Juni 2018 | 23:29 WIB
 Penggemar Kolombia di Australia berharap timnya bisa melangkah jauh ke Piala Dunia 2018 Rusia.
Dok/sbs.com.au
Penggemar Kolombia di Australia berharap timnya bisa melangkah jauh ke Piala Dunia 2018 Rusia.

Jelang gelaran Piala Dunia 2018, yang digelar tak kurang dari seminggu lagi, para pekerja di Rusia diajari cara tersenyum.

Dilansir BolaSport.com dari BBC, beberapa organisasi yang melayani publik seperti perusahaan kereta api, sistem transportasi Metro Moskwa mengadakan pelatihan khusus untuk para staf untuk tersenyum.

Hal ini bertujuan agar para pekerja lebih sopan dan bisa membantu orang-orang yang datang ke Rusia, sebagai penonton gelaran Piala Dunia 2018.

Seorang Psikologis, Elnara Mustafina, menjelaskan jika memang warga Rusia biasanya memang tak tersenyum dengan orang asing.

(Baca juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Timnas Jerman di Fase Grup)

"Rakyat Rusia biasanya tak tersenyum. Itulah sebabnya ketika warga negara lain datang ke Rusia, mereka pikir warga Rusia tidak ramah," ujarnya.

"Kami harus mengajari mereka (pekerja) untuk tersenyum. Kami harus mengubah sikap mereka," tambahnya.

Di Rusia, tersenyum kepada orang lain di hadapan publik bisa menimbulkan masalah.

Seperti yang diungkapkan seorang sutradara film, Yulia Melamed.

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Ia pernah diberhentikan seorang polisi hanya karena tersenyum kepadanya.

"Saya pernah diberhentikan oleh seorang polisi dan saya cukup marah karenanya. Setelah ditanya mengapa, ia menjawab bahwa alasannya adalah karena saya tersenyum," ujarnya.

"Karena hal yang aneh bagi seseorang untuk berjalan di jalanan dan tersenyum. Itu terlihat mencurigakan," tambahnya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : bbc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X