Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Indonesia Vs Kamboja - Sukses Gantikan Peran Evan Dimas, Gelandang Kepala 3 Sempurnakan Puzzle Luis Milla!

By Septian Tambunan - Rabu, 4 Oktober 2017 | 23:48 WIB
Febri Hariyadi dan Muhammad Taufiq saat Timnas Indonesia menghadapi Kamboja dalam laga di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Rabu (4/10/2017).
FERI SETIAWAN/SUPERBALL.ID
Febri Hariyadi dan Muhammad Taufiq saat Timnas Indonesia menghadapi Kamboja dalam laga di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Rabu (4/10/2017).

Artinya, pesepak bola berusia 30 tahun ini mempunyai akurasi operan mencapai 91 persen!

(Baca Juga: Manchester City Terbang ke Angkasa!)

Tingkat akurasi operan Taufiq pun mengalahkan rasio ketepatan timnas Indonesia secara keseluruhan yang "cuma" 82 persen (375 operan sukses dari 457 upaya).

Taufiq seolah menjadi kepingan puzzle yang dicari Luis Milla untuk menyempurnakan Skuat Garuda.

Berkaca pada Piala AFF 2016, Alfred Riedl, yang menjadi peracik strategi timnas Indonesia kala itu, kesulitan mencari pelapis ideal di pos gelandang tengah.

Pada babak grup, Alfred Riedl menurunkan Bayu Pradana-Stefano Lilipaly dalam laga pembuka.

Kemudian, dalam dua pertandingan selanjutnya, sang juru taktik memercayakan lini tengah kepada Evan Dimas-Stefano Lilipaly.

(Baca Juga: Luis Suarez Pemberi Assist Terbanyak Ke-3 untuk Lionel Messi, Ini Sosok Nomor 1 dan 2!)

Lalu, Alfred Riedl seperti ingin bermain aman sejak fase semifinal hingga final.

Tak heran, dia selalu memainkan Bayu-Lilipaly dan sekadar memberi Evan jatah bermain selama sembilan menit!

Kini timnas Indonesia menjadi lebih kaya pilihan dengan performa ciamik dari Muhammad Taufiq.


Editor : Beri Bagja
Sumber : AseanFootball.org, Labbola

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X