Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadi Juara China Open 2017, Akane Yamaguchi Beri Pujian pada Pebulu Tangkis Ini

By Susi Lestari - Senin, 20 November 2017 | 11:56 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi, bereaksi saat menjalani laga final Australia Terbuka degan menghadapi rekan senegaranya, Nozomi Okuhara, di Sydney, Mingu (25/6/2017).
WILLIAM WEST/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi, bereaksi saat menjalani laga final Australia Terbuka degan menghadapi rekan senegaranya, Nozomi Okuhara, di Sydney, Mingu (25/6/2017).

Pebulu tangkis tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi, berhasil meraih gelar juara China Open 2017.

Keberhasilan menaiki podium puncak China Open 2017 diraih Yamaguchi setelah mengalahkan wakil tuan rumah, Gao Fangjie pada laga final yang digelar di Haixia Olympic Sports Center, Fuzhou, China, Minggu (19/11/2017).

Yamaguchi mampu menyudahi harapan pebulu tangkis berusia 19 tahun itu untuk menjadi juara setelah mengalahkannya lewat straight game dengan skor 21-13, 21-15.

Sebelum bertemu dengan Yamaguchi kemudian takluk, Gao diibaratkan sebagai bintang baru sepanjang turnamen China Open 2017.

(Baca Juga:China Open 2017 - 5 Fakta Menarik Seputar Kemenangan Marcus/Kevin, Nomor 4 Bikin Bangga)

Gao adalah pemain kualifikasi yang tidak diunggulkan sama sekali.

Tetapi, dalam perjalanannya menuju final, Gao mampu menyingkarkan nama-nama tunggal putri elit dunia seperti Pusarla V. Sindhu (India) dan Carolina Marin (Spanyol).

Sindhu adalah juara bertahan China Open tahun lalu mampu dikalahkan Gao dua game langsung dengan skor 11-21, 10-21 di babak perempat final.


Gao Fangjie (kiri) dan Akane Yamaguchi (kanan) saat berpose di podium China Open 2017. (BWFWORLDSUPERSERIES.COM)

Di semifinal, Gao menundukkan Marin dengan skor 21-19, 21-19.

Usai melewati juara bertahan dan peraih medali emas Olimpiade Rio 2016, Gao pun bersiap menantang Yamaguchi.

Ditantang unggulan lima dari Jepang, Gao tak mampu berbicara banyak.

Dia harus menyudahi permainan dua game langsung dan rela berakhir sebagai runner up China Open 2017.

(Baca Juga:Ini Alasan Mengapa Duel Marcus/Kevin Vs Boe/Mogensen Layak Disebut El Clasico dalam Bulu Tangkis)

Meski kalah, ternyata Gao mendapat pujian dari lawannya, Yamaguchi.

"Dia tinggi dan cepat. Smash-nya juga bagus," kata Yamaguchi setelah pertandingan dikutip
BolaSport.com dari BWF World Super Series.

"Mengetahui keunggulannya, saya pun terus bertahan dan mengambil kesempatan untuk meraih poin saat mendapat peluang," sambung Yamaguchi.

Kemenangan Yamaguchi di China Open 2017 menjadi gelar juara pertama Yamaguchi pada turnamen Super Series sepanjang tahun ini.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : bwfworldsuperseries.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X