Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sayembara Mencari Ganda Campuran Pelapis Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir

By Any Hidayati - Rabu, 6 Desember 2017 | 11:01 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, berpose setelah menjuarai French Open 2017 di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Minggu (29/10/2017).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, berpose setelah menjuarai French Open 2017 di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Minggu (29/10/2017).

Ganda campuran Indonesia memiliki misi tersendiri dengan memisah ganda campuran Praveen Jordan dan Debby Susanto.

Juara Korea Open 2017 tersebut menurut rencana akan dipisah mulai musim 2018.

Praveen akan berpasangan dengan Melati Daeva Oktavianti kemudian Debby bersama Ricky Karanda Suwardi.

Ricky yang awalnya bermain bersama Angga Pratama di sektor ganda putra akan beralih ke ganda campuran.


Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan (belakang)/Debby Susanto, saat menjalani laga melawan Niclas Nohr/Sara Thygesen (Denmark) pada babak kesatu turnamen Prancis Terbuka di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Rabu (25/10/2017).(BADMINTON INDONESIA)

Rotasi ini dimaksudkan untuk menyiapkan ganda campuran pelapis Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir di Asian Games 2018.

Sebagai tuan rumah, Indonesia tentu ingin mengirimkan wakil terbaik di gelaran multi olahraga di benua Asia tersebut.

(Baca Juga: Indonesia dan Malaysia Sama-sama Punya Ganda Campuran 'CLBK')

Dengan berpisahnya Praveen dan Debby akan ada dua ganda campuran baru untuk melapisi kekuatan Owi/Butet.

Selain itu, ada juga Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja yang berpasangan sejak Oktober akan melengkapi skuat ganda campuran.


Hafiz Faizal (kanan)/Gloria Emanuelle Widjaja saat bertanding melawan ganda campuran China, Zheng Siwei/Huang Yaqiong, di babak kedua Hong Kong Open 2017 di Hong Kong Coliseum, Kowloon, Hong Kong, pada Kamis (23/11/2017).(BADMINTON INDONESIA)

Selama beberapa bulan bersama, prestasi tertinggi Hafiz/Gloria adalah semifinal Bitburger Open dan Korea Masters 2017.

Debut tiga pelapis Owi/Butet ini akan diuji pada tiga turnamen di bulan Januari 2018 yaitu Malaysia Masters (16-21), Indonesia Masters (23-28), dan India Open 2018 (30 Januari-4 Februari).

"Dari tiga turnamen itu akan terlihat siapa yang bisa diprioritaskan untuk menjadi pelapis Owi/Butet," ujar pelatih ganda campuran, Richard Mainaky, seperti dikutip BolaSport.com dari Harian Kompas (6/12/2017).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Harian Kompas
REKOMENDASI HARI INI

Erik ten Hag Dipecat, 5 Pelatih Liga Inggris Bisa Jadi Korban Berikutnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X