Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kualifikasi Dilakukan Satuan Kerja Berkuda Asian Games 2018 Demi Saring Atlet Terbaik

By Imadudin Adam - Kamis, 22 Februari 2018 | 07:32 WIB
Peserta Kejurnas Berkuda sedang berlatih di Minahasa, Sabtu (11/11/2017).
RAM MAKAGIANSAR/BOLASPORT.COM
Peserta Kejurnas Berkuda sedang berlatih di Minahasa, Sabtu (11/11/2017).

Kualifikasi untuk disiplin tunggang serasi akan dilaksanakan 9-11 Maret (Arthayasa Stables), 27-29 April (APM Equestrian Centre), 12-13 Mei (Arthayasa Stable), dan 8-10 Juni (APM Equestrian Centre).

Untuk jumping, 9-11 Maret (Arthayasa Stables), 25-26 April (APM Equestrian Centre), 4-6 Mei (Arthayasa Stables), dan 8-10 Juni (APM Equestrian Centre).

Pada disiplin lompat rintangan ini target ketinggian adalah 150 cm, namun di kualifikasi akan dijalankan secara bertahap, mulai dari 135 cm, 140 cm, 145 cm dan 150 cm. Kompetisi jumping Asian Games sendiri adalah 150 cm.

Untuk trilomba, empat babak kualifikasi akan di pada 9-11 Maret (Arthayasa Stables), 27-29 April (APM Equestrian Centre), 12-13 Mei (Arthayasa Stables), dan 8-10 Juni (APM Equestrian Centre).

Pada tiga kualifikasi terakhir eventing ini diterapkan standar Persyaratan Kelayakan Minimal atau Minimum Eligibility Requirement (MER)--sebagai disyaratkan Federasi Equestrian Internasional (FEI).

(Baca Juga: 11 Foto Ini Berbicara Banyak di Laga Chelsea Vs Barcelona, Nomor 9 Bikin Terharu)

Para rider eventing memang wajib memiliki standar Persyaratan Kelayakan Minimal atau Minimum Eligibility Requirement (MER) tersebut jika berkompetisi di level global.

Standarisasi MER sebenarnya telah diterapkan FEI sejak lama. Untuk 2017, aturannya telah diperbarui, sebagaimana diterakan dalam FEI Eventing Rule Changes for 2017, termasuk MER untuk kuda dan rider/atlet.

Persyaratan Kelayakan Minimum (MER) dicapai dengan menyelesaikan kompetisi dalam jumlah minimum parameter dari Dressage, Cross-country dan Jumping.

Untuk Dressage, misalnya, tidak lebih dari 67 (atau 55%) poin penalti, sementara untuk Cross-country tidak melampaui 75 detik dari waktu optimal, dan untuk Jumping tidak lebih dari 16 hukuman/penalti.

Selama ini kompetisi eventing di tanah air belum menerapkan standarisasi MER, apalagi eventing sendiri baru dikompetisikan menjelang PON 2016 lampau.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X