Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tujuan Mulia di Balik Keberangkatan Pelari Indonesia ke Kutub Utara

By Septian Tambunan - Rabu, 28 Maret 2018 | 22:09 WIB
  Wakil Direktur Utama FWD Life, Rudi Kamdani, berbicara dalam acara media briefing FWD North Pole Marathon di Kaffeine, SCBD, Jakarta, Rabu (28/3/2018).
SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM
Wakil Direktur Utama FWD Life, Rudi Kamdani, berbicara dalam acara media briefing FWD North Pole Marathon di Kaffeine, SCBD, Jakarta, Rabu (28/3/2018).

Wakil Direktur Utama FWD Life, Rudi Kamdani, berharap masyarakat Indonesia ikut mendukung Fedi Fianto sebagai pelari pertama Tanah Air dalam ajang FWD North Pole Marathon 2018 yang berlangsung di Kutub Utara pada 9 April 2018.

"Dengan adanya momentum ini, kami menciptakan sebuah program donasi Run for Charity melalui Kitabisa.com," ujar Rudi Kamdani.

"Partisipasi Fedi Fianto di FWD North Pole Marathon 2018 akan digalang dengan target donasi sebesar Rp 42 juta, sesuai dengan 42 km yang akan dilalui Fedi dalam FWD North Pole Marathon 2018," kata Rudi lagi.

(Baca Juga: Menginspirasi, Alasan Cristiano Ronaldo Tak Mau Bikin Tato)

Siapa saja yang ingin bergabung dalam program donasi ini dapat mengakses kitabisa.com/specialolympics dan memasukkan berapa jumlah donasi yang diinginkan.

Program donasi ini dimulai dari 28 Maret 2018 dan ditutup pada 29 April 2018.


Wakil Direktur Utama FWD Life, Rudi Kamdani, berbicara dalam acara media briefing FWD North Pole Marathon di Kaffeine, SCBD, Jakarta, Rabu (28/3/2018). ( SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM )

"Uang ini nantinya akan didonasikan kepada Special Olympics Indonesia, sebuah organisasi yang menyelenggarakan pelatihan dan kompetisi olahraga bagi penyandang disabilitas intelektual," ucap Rudi.

"Kami berharap inisiatif sosial ini dapat menggerakkan masyarakat Indonesia untuk mendukung Fedi serta anggota Special Olympics Indonesia untuk mencetak prestasi baru dalam bidang olahraga," tutur Rudi lagi.

Untuk mengikuti perjalanan Fedi Fianto di FWD North Pole Marathon 2018, silakan ikuti #FWDTeamAsia di media sosial Instagram dan untuk informasi lebih lanjut mengenai FWD Life, kunjungi www.fwd.co.id.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X