Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bak Makan Buah Simalakama, Lionel Messi Terjebak dalam Kondisi Tidak Menyenangkan Gara-gara Batalnya Laga Argentina Vs Israel

By Ananda Lathifah Rozalina - Rabu, 6 Juni 2018 | 18:44 WIB
Megabintang Argentina, Lionel Messi, merayakan gol yang dicetak ke gawang Haiti dalam laga persahabatan di Stadion La Bombonera, Buenos Aires, Argentina pada 29 Mei 2018.
EITAN ABRAMOVICH/AFP
Megabintang Argentina, Lionel Messi, merayakan gol yang dicetak ke gawang Haiti dalam laga persahabatan di Stadion La Bombonera, Buenos Aires, Argentina pada 29 Mei 2018.

Kapten Timnas Argentina, Lionel Messi baru-baru ini mengalami nasib bak makan buah simalakama.

Bagaimana tidak, Messi seolah berada diposisi yang serba salah ketika laga Argentina kontra Israel disangkut pautkan dengan konflik Palestina.

Messi yang menjadi kapten pun mau tak mau terkena imbas dari hal tersebut.

Situs berita Argentina yang bernama Minutouno melaporkan bahwa laga akhir pekan ini akan ditunda karena ancaman, kekerasan, dan kritik yang mereka terima, terutama untuk Lionel Messi yang bertindak sebagai kapten.

(Baca juga : Usai Alami Cedera Lutut, Pemain Brasil Ini Masih Sempat Bertingkah 'Gila')

Tak cuma itu, usai kedubes Argentina resmi mengkonfirmasi pembatalan laga tersebut, akun Messi penuh dengan komentar yang bertabrakan bak es dan api.

Pasalnya, sebagian netizen memuji aksi Messi karna membatalkan laga tersebut.

 

A post shared by Leo Messi (@leomessi) on

"Respect messi and Argentina, terima kasih banyak," tulis akun @yahyaay****

"Big Player, Big Respect Terima kasih telah mendukung Palestina," tulis akun @muffinwaff*****

"Thank you leo messi," tulis akun @amirhosseinasho****

"Respect," tulis akun @gibranan*****

Sementara sebagian marah dan mencerca Messi karena merasa kecewa dengan pembatalan laga itu.

"Loser..," tulis akun @followlog****

"Kamu mencampurkan politik dan olahraga, memalukan," tulis akun @michael***

"Cristiano Ronaldo leboh baik darimu loser," tulis akun @roli_**


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : instagram.com/leomessi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X