Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rivalitas Dua Klub Kota Manchester Meredam di Timnas Belgia

By Eko Isdiyanto - Kamis, 7 Juni 2018 | 15:06 WIB
 Pelatih timnas Belgia, Roberto Martinez, dalam jumpa pers duel kualifikasi Piala Dunia 2018 lawan Estonia di Tallinn, 8 Juni 2017.
RAIGO PAJULA/AFP
Pelatih timnas Belgia, Roberto Martinez, dalam jumpa pers duel kualifikasi Piala Dunia 2018 lawan Estonia di Tallinn, 8 Juni 2017.

Romelu Lukaku mengungkapkan bahwa dia telah memulai pertemanan dengan Vincent Kompany.

Membela klub yang berbeda di Liga Inggris membuat dua pemain timnas Belgia ini seakan menjadi rival.

Romelu Lukaku di kubu Manchester United dan Vincent Kompany yang membela Mancchester City.

 

A post shared by Vincent Kompany (@vincentkompany) on

Rivalitas antara dua klub Manchester ini mulai muncul ketika Manchester City mulai membangun dinasti kejayaan pada tahun 2010.

Hingga sekarang pertemuan antara kedua klub tersebut menjadi pertandingan yang besar dan banyak dinanti penggemar sepak bola baik di Inggris maupun di luar Inggris.

(Baca juga: Kenang Masa Lalu, Bastian Schweinsteiger Bagikan Momen Spesialnya)

Namun, ajang Piala Dunia 2018 di Rusia sepertinya menjadi peredam rivalitas antara Romelu Lukaku dan Vincent Kompany.

Dua pemain ini dipanggil oleh Roberto Martinez untuk membela timnas Belgia pada Piala Dunia tahun ini.

Keakraban antar keduanya ditunjukkan oleh Romelu Lukaku pada video yang diunggah pada akun Instagram pribadi.

Dalam video tersebut terlihat Lukaku sedang merekam Kompany dan mengatakan bahwa mereka sekarang berteman tetapiu hanya dalam kurun waktu enam minggu.

(Baca juga: Cetak Gol Spektakuler, Evan Dimas Darmono Tuai Sanjungan Penggemar)

Meski sebelumnya tidak ada konlfik antar keduanya, ungkapan itu hanya sebuah candaaan dari penyerang Manchester United.

Kompany pun menanggapi perkataan Lukaku dengan senyuman lebar dan tertawa.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : twitter.com/Football__Tweet, instagram.com/vincentkompany

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X