Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tergila-gila dengan Lionel Messi, Pria Asal Serbia Ini Sampai Pasang Wajah Sang Idola di Kepala

By Katarina Erlita Candrasari - Sabtu, 16 Juni 2018 | 16:40 WIB
Pria asal Serbia membuat tato rambut wajah Lionel Messi di kepala
marca.com
Pria asal Serbia membuat tato rambut wajah Lionel Messi di kepala

Bintang Timnas Argentina, Lionel Messi memang mempunyai pesona tersendiri yang membuatnya memiliki banyak penggemar.

Kemampuannya di lapangan saat menggocek si kulit bundar seringkali mengundang decak kagum dari banyak orang.

Tak heran jika jumlah penggemar Lionel Messi semakin lama makin meningkat jumlahnya.

Bahkan salah satu penggemar Messi di Serbia sampai memasang wajah suami Antonella Roccuzzo tersebut di bagian belakang kepalanya.

Mario Hvala sebagai sang penata rambut menyebut potongan tersebut sebagai tato rambut.

Pasalnya Hvala membentuk wajah Lionel Messi pada rambut kliennya.

(Baca Juga: Berbeda dengan Georgina Rodriguez, Kekasih David de Gea Terang-terangan Lakukan Hal Ini di Piala Dunia 2018)

Uniknya karya Mario Hvala itu terlihat sangat mirip dengan wajah Messi yang asli.

Kini penampilan Lionel Messi bersama Timnas Argentina pun menjadi salah satu hal yang dinanti di Piala Dunia 2018.

Hari ini Sabtu (16/6/2018), Timnas Argentina akan menjalani laga pertama di Grup D melawan Timnas Islandia pukul 20.00 WIB.


Mario Hvala membuat tato rambut di kepala kliennya(marca.com)


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X