Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Malaysia Open 2018 - Usai Kalahkan Praveen/Melati, Chris Adcock Lontarkan Sebuah Pujian Tak Terduga pada Wakil Indonesia

By Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 26 Juni 2018 | 19:02 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, mengembalikan kok ke arah Jacco Arends/Selena Piek (Belanda) pada laga babak kedua Jerman Terbuka yang berlangsung di Innogy Sportshalle, Mulheim an der Ruhr, Jerman, Kamis (8/3/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, mengembalikan kok ke arah Jacco Arends/Selena Piek (Belanda) pada laga babak kedua Jerman Terbuka yang berlangsung di Innogy Sportshalle, Mulheim an der Ruhr, Jerman, Kamis (8/3/2018).

Pasangan ganda campuran Inggris, Chris Adcock/Gabrielle Adcock sukses menaklukan wakil Indonesia, Selasa (26/6/2018).

Berlangsung di Axiata Arena,Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Adcock/Adcock sukses menumbangkan ganda campuran Indoensai, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti.

Adcock/Adcock mengalahkan Praven/melati di babak pertama rubber game dengan skor 14-21, 21-17, 21-18.

Usai berhasil mengalahkan lawan pertamanya itu, Chris Adcock mengungkapkan cerita singkatnya di Instagram.

(Baca juga : Bak Sebuah Kebetulan, Unggulan Kelima Sektor Tunggal Malaysia Open 2018 Sama-sama Alami Nasib Mengenaskan Ini)

Uniknya, dalam curhatan Adcock ada pujian yang secara tidak langsung dilayangkannya pada wakil Indonesia.

Seacara tidak langsung Adcock memuji Praven/Melati sebagai lawan yang cerdik.

Pasalnya, Adcock menuliskan jika ia bahagia bisa menang menghadapi lawan yang cerdik.

 

A post shared by CHRIS ADCOCK (@adcock_chris) on

"Mengawali kemenangan di sini di Malaysia! Bukan performa terbaik kami hari ini, tapi merasa bahagia karena berhasil menang melawan seorang lawan yang sungguh cerdik," tulis Adcock.

Di akhir kalimatnya, Adcock menambahkan jika ia akan menyiapkan diri untuk babak kedua.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : instagram.com/adcock_chris

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X