Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ingin Istirahat Sejenak dari Bulu Tangkis, Pemain Ini Putuskan Keluar dari Pelatnas Malaysia

By Susi Lestari - Senin, 9 Juli 2018 | 21:04 WIB
Pebulu tangkis putri Malaysia, Tee Jing Yi.
NST.COM.MY
Pebulu tangkis putri Malaysia, Tee Jing Yi.

Pebulu tangkis putri, Tee Jing Yi, keluar dari pemusatan latihan nasional (pelatnas) Malaysia setelah mengabdi selama 12 tahun. 

Peserta dua kali Olimpiade (2012 London dan 2016 Rio) mengatakan dia telah menyerahkan surat pengunduran dirinya kepada Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) pekan lalu.

Sebelum menyatakan keluar, Tee pernah mewakili Malaysia pada ajang Piala Uber 2018 dan juga bermain pada babak pertama Malaysia Open 2018.

"Saya benar-benar tidak memiliki alasan. Saya hanya ingin beristirahat sejenak dari badminton," kata pemain berusia 27 tahun itu dilansir BolaSport.com dari NST.

(Baca Juga: Indonesia Open 2018 - Zheng Ziwei/Huang Yaqiong Puji Ganda Campuran Malaysia Ini)

Tee sudah bergabung ke skuat nasional sebagai pebulu tangkis junior di usia 13 tahun.

Sebagian besar kariernya dihabiskan sebagai pemain tunggal putri sampai dia beralih ke sektor ganda putri pada awal tahun lalu.

Tee kemudian membentuk kemitraan dengan peraih medali emas SEA Games 2015, Soong Fie Cho.

Keduanya lantas memenangkan tiga gelar termasuk Malaysia International Challenge pada April lalu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Nst.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X