Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Faktor X Tuan Rumah China pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2018

By Any Hidayati - Kamis, 26 Juli 2018 | 17:41 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra China, Shi Yuqi, mengembalikan kok dari sang lawan, Lin Dan, pada laga final All England Open 2018 yang berlangsung di Birmingham, Inggris, Minggu (18/3/2018).
PAUL ELLIS/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra China, Shi Yuqi, mengembalikan kok dari sang lawan, Lin Dan, pada laga final All England Open 2018 yang berlangsung di Birmingham, Inggris, Minggu (18/3/2018).

Menjadi tuan rumah menjadi salah satu poin plus bagi China pada turnamen bulu tangkis Kejuaraan Dunia 2018 yang berlangsung pada 30 Juli hingga 5 Agustus 2018.

Pebulu tangkis tuan rumah yaitu Shi Yuqi dan He Bingjiao mengaku jika publik Nanjing Sport Institute, Xuanwu, Nanjing, China akan berpihak kepada tuan rumah.

"Ada banyak penonton yang mendukung saya ketika tampil di Nanjing jadi saya merasa itu akan menjadi keuntungan bagi tuan rumah," ujar He seperti dikutip BolaSport.com dari Badminton Unlimited.

Hal senada juga disampaikan oleh Shi Yuqi yang mengaku tidak sabar untuk tampil pada Kejuaraan Dunia 2018.

"Jadi saya tidak sabar untuk bermain di sana dan mendapatkan hasil yang bagus. Karena saya akan bermain di rumah maka saya akan berusaha untuk menampilkan yang terbaik," kata Shi.

Meski publik Nanjing dipastikan akan berpihak kepada tuan rumah, He Bingjiao tetap waspada dan berhati-hati.

Hal ini dikarenakan masih banyak pekerjaan rumah yang harus ia lakukan salah satunya soal memperbaiki teknis permainan.

Selain itu, atmosfer Nanjing yang dipastikan berbeda dari saat Olimpiade Remaja 2014 membuat He tidak mau begitu saja jemawa di Kejuaraan Dunia 2018.

(Baca Juga: Bos Tech3 Tegaskan Keputusannya Pisah dari Yamaha Bukan karena Tak Dapat Motor Baru)

"Saya akan mencoba untuk beradaptasi dengan kondisi di sana dan berhati-hati," kata He menegaskan.

He akan langsung tampil pada babak 32 besar karena mendapatkan bye, sedangkan Shi harus bersusah payah sejak babak 64 besar.

Lawan pertama Shi adalah tunggal putra asal Republik Ceska, Adam Mendrek.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : badmintonworld.tv

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X