Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gaya Marc Marquez saat Nikmati Libur Paruh Musim MotoGP

By Eko Isdiyanto - Minggu, 29 Juli 2018 | 16:34 WIB
Marc Marquez saat merayakan kemenangan saat balapan MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Jerman, Minggu (15/7/2018).
DOK. MOTOGP
Marc Marquez saat merayakan kemenangan saat balapan MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Jerman, Minggu (15/7/2018).

Nikmati masa jeda paruh musim, Marc Marquez umbar ketampanan ketika sedang berlibur.

Bersama tim Repsol Honda, pemuda berusia 25 tahun ini sukses memuncaki klasemen sementara MotoGP musim 2018.

Poin yang dikumpulkan Baby Alien unggul jauh dari salah satu rival terdekatnya Valentino Rossi yang bertengger di posisi kedua.

(Baca juga: Pembawa Acara Terkenal asal Indonesia Dapat Berkah dengan Kunjungan Arsenal di Singapura)

Marquez sempat jemawa karena keunggulan poinnya tersebut, hingga dia sempat dianggap mengejek sang rival.

"Ini waktu yang ideal untuk mengambil liburan dengan keunggulan 46 poin. Ya, 46 poin diatats (pebalap nomor) 46 hahaha," kata Marquez.

(Baca juga: Memasuki Putaran Kedua Musim Liga 1 2018, Penyerang Naturalisasi Indonesia Nikmati Pesona Pulau Bali)

Terlepas dari aksi kontroversialnya, Marc Marquez tidak melewatkan saat untuk tebar pesona kepada para penggemarnya.

Berpose dengan mengenakan pakaian kasual, pebalap muda asal Spanyol membuat para penggemarnya semakin jatuh hati.

 

A post shared by Marc Márquez (@marcmarquez93) on

Dia bergaya dengan berdiri sambil bersandar pada sebuah tembok dan menyilangkan tangannya di depan dada serta memasang tatapan tajam ke arah kamera.

Momen itu dibagikan oleh Marquez melalui sebuah foto yang diunggah pada akun Instargam pribadi.

(Baca juga: Mantan Pemain Bintang Manchester United Lakukan Hal Tak Biasa Ketika di Laut)

Mengetahui hal tersebut, para penggemar sang pebalap langsung membanjiri unggahan Marquez dengan komentar.

Berikut beberapa komentar beragam dari para penggemar Marquez.

@bellautamiramadhina: "Love you brother, aku Bella penggemarmu dari Indonesia, semangat sayang."

@ca.rla1020: "Saya suka foto anda, anda terlihat sangat tampan."

@susijklmno: "Celanamu basah."

@rickiananda333: "Mantap, tapi sayang tidak punya kharisma seperti Rossi."

(Baca juga: Dari Mini Hulk hingga The New Mohamed Salah, Beragam Julukan Diberikan untuk Pemain Baru Liverpool)

@merty_referendum: "Hallo Marc, kapan kamu datang ke Indonesia lagi dengan temanmu?"

@crespocervera: "Kamu sangat tampan."

@diahmaulidah: "Gantengnya biasa aja bisa gak?"

@ervinaxx: "Pulanng bang, dicariin mama."

Setelah menghabiskan masa liburan paruh musim, Marc Marquez akan kembali bersama timnya untuk mempersiapkan seri selanjutnya.

Seri MotoGP selanjutnya akan digelar di Republik Ceska, pada 3-5 Agustus 2018 di Sirkuit Brno.

(Baca juga: Pemain Ini Menjadi Kambing Hitam Kekalahan Manchester United dari Liverpool)


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : instagram.com/marcmarquez93

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X