Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Aksi Terpuji Penjaga Gawang Termahal di Dunia Tuai Pujian Penggemar

By Eko Isdiyanto - Minggu, 5 Agustus 2018 | 16:11 WIB
Alisson Becker memberikan sarung tangannya ke penggemar cilik Liverpool setelah pertandingan melawan Napoli di Stadion Aviva, Dublin, Prancis pada Sabtu (4/8/2018)
dok-twitter.com/LFCTransferNRS
Alisson Becker memberikan sarung tangannya ke penggemar cilik Liverpool setelah pertandingan melawan Napoli di Stadion Aviva, Dublin, Prancis pada Sabtu (4/8/2018)

Alisson Becker tampil gemilang kala membela Liverpool melawan Napoli di Dublin, Republik Irlandia pada Sabtu (4/8/2018).

Alisson Becker menampilkan debut manis bersama Liverpool saat berkunjung ke Prancis.

Mantan penjaga gawang AS Roma itu sukses membuat clean sheat pertama untuk Liverpool.

(Baca juga: Maskot Baru West Bromwich Albion Dianggap Paling Aneh)

Namun, dibalik kegemilangan Alisson Becker di bawah mistar gawang Liverpool, terdapat momen mengharukan yang menuai pujian setelah pertandingan berakhir.

Seseorang anak kecil memasuki lapangan pertandingan ketika laga telah berakhir.

(Baca juga: Sebelum Menang 5-0, Mohamed Salah dkk Menyapa Penggemar dengan Memberi Tanda Tangan)

Anak kecil yang mengenakan jersey Liverpool itu menghampiri Alisson dan terlihat menyampaikan pesan.

Tidak lama setelah itu, Alisson melepas sarung tangan yang dipakainya.

Kemudian, memberikan sarung tangan itu kepada anak kecil pendukung Liverpool.

Tidak sampai disitu, setelah memberikan sarung tangannya, Alisson juga memberikan kecupan dan pelukan untuk anak kecil tersebut.

(Baca juga: Kapten Manchester United Rayakan Ulang Tahun dengan Sederhana dan Hangat)

Kejadian itu sontak membuat penjaga gawang asal Brasil menarik perhatian banyak penggemar.

Aksi pesepak bola berusia 25 tahun itu juga menuai banyak pujian dari penggemar Liverpool.

(Baca juga: WAGs Anyar Liverpool Tampil Menggoda saat Berlibur di Monako)

Berikut beberapa pujian untuk sang penjaga gawang dari para penggemar.

@_ax20_: "Pahlawan untuk anak-anak."

@fornite_lover365: "Bukan hanya penjaga gawang yang baik, Anda juga seorang pria yang sangat baik."

@fullardboi: "Itu sangat hebat."

@abdulraqeeb_: "Luar biasa."

Pada pertandingan yang diselenggarakan di Stadion Aviva, Liverpool berhasil menggulung Napoli dengan skor telak 5-0.

Setelah pertandingan tersebut pasukan Juergen Klopp akan kembali ke Inggris untuk kemudian menjamu Torino di Anfield.

(Baca juga: Cetak 2 Gol untuk Persipura Jayapura, Mantan Penyerang Persija Jakarta Ungkap Rasa Syukur)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com, Instagram.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X