Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sempat Memanas, Stephen Curry Ungkap Tantangan yang Diajukan LeBron James

By Bayu Nur Cahyo - Sabtu, 18 Agustus 2018 | 11:38 WIB
   Stephen Curry (kanan) saat menjaga LeBron James (kiri) pada seri kedua laga NBA Finals 2018 yang digelar Minggu (3/6/2018) waktu Amerika Serikat.
twitter.com/nba
Stephen Curry (kanan) saat menjaga LeBron James (kiri) pada seri kedua laga NBA Finals 2018 yang digelar Minggu (3/6/2018) waktu Amerika Serikat.

Pebasket Golden State Warriors, Stephen Curry, menjelaskan tentang peristiwa "panas" antara dirinya dengan LeBron James pada final NBA 2017-2018.

Pada final NBA 2018, Golden State Warriors bertemu dengan Cleveland Cavaliers.

Pada gim pertama, terjadi momen dengan tensi panas ketika pertandingan tersebut memasuki masa overtime (perpanjangan waktu).

Momen tersebut melibatkan dua mega bintang NBA yakni Stephen Curry dan LeBron James.

Keduanya sempat beradu mulut di tengah lapangan setelah LeBron James sukses mengeblok lay-up dari Stephen Curry.

Stephen Curry baru menjelaskan tentang peristiwa panas yang terjadi pada gim pertama NBA Finals 2018 itu.

Menurut Curry, James adalah orang yang menyebabkan tensi tinggi pada gim pertama itu dan menganggap James sudah melontarkan kata ejekan yang bernada meremehkan.

"Saya sebenarnya berniat untuk tak akan pernah menjelaskan peristiwa itu, namun itu adalah momen menarik," kata Curry yang dilansir BolaSport.com dari Bleacherreport.

"Saya tak melihat dia datang dari sisi lemah (karena LeBron James berada jauh), jadi saya mencoba melakukan scoop layup dan dia mengebloknya. Lalu dia menatap saya dan mengatakan sesuatu," ujar Curry.

(Baca juga: Panggung Opening Ceremony Asian Games 2018 Akan Jadi yang Terbesar di Dunia, Begini Detailnya)

Curry pun mengungkapkan isi percakapannya dengan James pada saat itu.

"Dan saya berkata, 'Inikah yang terjadi saat ini? Kami (Warriors) akan menang dan Anda cemas (bangga) tentang blok atas tembakan saya lalu menantang saya?'," tutur Curry.

Akhirnya, Golden State Warriors-lah yang memenangkan gim pertama di NBA Finals 2018 dengan skor 124-114.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : bleacherreport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X