Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Skateboard Asian Games 2018 - Mengenal Sosok Anggota Kontingen Indonesia Termuda, Aliqqa Novvery

By Delia Mustikasari - Kamis, 30 Agustus 2018 | 06:13 WIB
Skateboarder putri Indonesia, Novvery Aliqqa, berpose setelah menjalani pertandingan skateboard pada Asian Games 2018 di Jakabaring Sport City, Palembang, Rabu (29/8/2018).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Skateboarder putri Indonesia, Novvery Aliqqa, berpose setelah menjalani pertandingan skateboard pada Asian Games 2018 di Jakabaring Sport City, Palembang, Rabu (29/8/2018).

"Sudah bisa kenalan sama mereka (lawan dari negara lain), rasanya senang sekali. Sebenarnya saya senang bisa mengikuti Asian Games. Tetapi, hasilnya tidak sesuai target karena ingin masuk final dan ternyata tidak ada babak penyisihan," tutur Aliqqa.

Bagi Aliqqa, Asian Games merupakan ajang internasional pertama yang diikutinya.

"Biasanya, saya baru mengikuti kejuaraan antar-kota dan setelah sampai di Palembang udara cukup panas," ucap kelahiran 4 Februari 2009 ini.

Aliqqa mulai mengenal skateboard dari umur 7 tahun dari sepupunya yang saat itu datang ke rumahnya.

"Terus dia main skateboard di depan saya. Saya langsung minta diajarkan caranya dan mulai bermain di skate park sehingga lama-lama jadi terbiasa," tutur siswi kelas 4 Sekolah Dasar (SD) ini.

(Baca juga: Skateboard Asian Games 2018 - 2 Skateboarder Putra Indonesia Sumbang Medali Perak dan Perunggu)

"Yang membuat saya senang skateboard adalah bisa mencari variasi trik sendiri, punya style sendiri. BSelain itu, saya bisa ikut lomba dengan yang lebih jago," ujar Aliqqa.

Aliqqa mengatakan bahwa dia tidak pernah takut cedera ketika mencoba gaya baru dari papan seluncur miliknya.

"Saya tidak takut cedera. Saya pernah keseleo engkel dan sempat tidak bisa jalan. Lama-lama habis itu sudah biasa," kata Aliqqa.

Saat tampil di Palembang, Aliqqa disaksikan langsung oleh kedua orangtua dan seluruh teman-teman sekelasnya dari SD Kupu-kupu, Kemang, Jakarta Selatan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X