Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Asian Para Games 2018 - Atlet dan Pelatih Jepang Beri Saran untuk Lapangan Lawn Bowls

By Bayu Nur Cahyo - Selasa, 9 Oktober 2018 | 13:16 WIB
Kondisi lapangan hoki GBK yang juga akan digunakan untuk menggelar perlombaan lawn bowls pada ajang Asian Para Games 2018.
SRI MULYATI/BOLASPORT.COM
Kondisi lapangan hoki GBK yang juga akan digunakan untuk menggelar perlombaan lawn bowls pada ajang Asian Para Games 2018.

Kontingen Jepang memberi saran terkait lapangan lawn bowls yang digunakan untuk Asian Para Games 2018.

Pertandingan cabang olahraga lawn bowls Asian Para Games 2018 bertempat di Lapangan Hoki 2 yang berada di Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta.

Lapangan tersebut dilapisi dengan karpet sintetis untuk bisa mempertandingkan cabang olahraga lawn bowls Asian Para Games 2018.

Maka dari itu, atlet dan pelatih dari kontingen Jepang merasakan betul perbedaan ketika bermain di lapangan tersebut.

Pelatih tim lawn bowls Jepang menilai bahwa lapangan yang digunakan pada pesta olahraga atlet-atlet disabilitas se-Asia ini terasa lebih keras.

"Lapangan di sini keras, seharusnya bisa lebih lembut lagi," kata Tetsuo Nogami selaku pelatih kepala tim lawn bowls Jepang yang dikutip BolaSport.com dari situs resmi Asian Para Games 2018.

Sementara itu, bagi atlet Jepang, ada catatan soal permukaan lapangan yang membuat laju bola bisa berbeda dari biasanya.

"Lapangan-lapangan lawn biasanya juga menurun di ujung, sehingga bola-bola yang terlempar terlalu jauh akan langsung keluar dari lapangan," ujar atlet Jepang, Hisao Kojima.

Menurut Kojima, lapangan lawn bowls memang perlu dibuat menurun ke ujung.

(Baca juga: Asian Para Games 2018 - Bonus Melimpah Menanti Atlet India)

Hal itu membuat bola-bola yang terlempar jauh tak akan membahayakan bagi atlet yang lain, terutama penyandang tuna netra.

Sejauh ini, Indonesia memang belum memiliki lapangan khusus untuk lawn bowls dan sementara akan tetap menggunakan lapangan hoki tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : asianparagames2018.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X