Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Conor McGregor Berkisah Tentang Kesuksesannya sebagai Pebisnis

By Bayu Nur Cahyo - Kamis, 15 November 2018 | 21:10 WIB
   Foto perdebatan antara Conor McGregor dengan Paulie Malignaggi yang tersebar di berbagai media sosial.
Boxingscene.com
Foto perdebatan antara Conor McGregor dengan Paulie Malignaggi yang tersebar di berbagai media sosial.

Sebagai salah satu pebisnis yang sedang naik daun, Conor McGregor memiliki cerita menarik ketika terjun dalam dunia penjualan minuman.

Conor McGregor memang sudah sukses membuat namanya melambung di dunia olahraga bela diri MMA, tetapi di luar arena dia juga sukses sebagai pebisnis.

Conor McGregor menjadi produsen minuman keras yang diberi nama wiski Proper Twelve.

Kali ini, dia memberikan cerita mengapa dia terjun ke dunia minuman keras tersebut.

"Alasan saya mengambil keputusan untuk membuat sendiri wiski Irlandia ini sangat alamiah dan hampir tak bisa dihindari," kata McGregor dikutip BolaSport.com dari Low Kick MMA.

"Saya ini merupakan seorang pria Irlandia dan kakek saya punya peran besar dalam ketertarikan saya terhadap wiski Irlandia," tutur dia menambahkan.

Conor McGregor pun menceritakan tentang bagaimana peran kakeknya dalam dunia pembuatan produk minumannya itu.

"Saya membuatnya berdasarkan pengawasan kakek. Saya pun mulai belajar dan mulai sangat menghargai wiski dari dirinya," ujar McGregor.

Baca juga:

Conor McGregor sendiri saat ini sedang menjalani masa skorsing akibat laga UFC 229 melawan Khabib Nurmagomedov yang berakhir ricuh.

McGregor dijadwalkan akan menjalani persidangan pada bulan Desember nanti atas masa hukuman skorsing itu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : lowkickmma.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X