Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Syok, Hal Itu Dialami Pemain Asing Anyar Arema saat Latihan Perdana

By Christina Kasih Nugrahaeni - Jumat, 11 Januari 2019 | 13:13 WIB
Lima pemain baru Arema FC akan hadir di latihan perdana pada Kamis (10/1/2019).
INSTAGRAM AREMA FC
Lima pemain baru Arema FC akan hadir di latihan perdana pada Kamis (10/1/2019).

Pemain anyar Arema FC, Pavel Smolyachenko mengaku syok saat melakoni latihan perdana bersama tim berjulukan Singo Edan tersebut.

Arema FC mengadakan latihan perdana di Stadion Gajayana, Kota Malang pada Kamis (10/1/2019).

Latihan tersebut dipimpin oleh Milomir Seslija yang kembali menduduki kursi pelatih kepala Arema FC.

(Baca juga: Kebijakan Aneh Liga Indonesia Juga Berlaku Bagi Empat Negara Peserta Piala Asia 2019)

Dilansir BolaSport.com dari Surya Malang, Pavel Smolyachenko mengaku syok pada latihan perdana ini.

Hal tersebut dikarenakan antusiasme Aremania yang ingin menyaksikan latihan perdana skuat Singo Edan untuk musim 2019.

(Baca juga: Piala Asia 2019 - Gol Sepakan Bebas pada Menit ke-90 Buat Timnas Vietnam Gigit Jari)

(Baca juga: Timnas China Menangi Laga Perdana Piala Asia 2019 setelah Eks Pelatih Juventus Marah)

(Baca juga: Antar Timnas Vietnam Juarai Piala AFF 2018, Kiper Kelahiran Rusia Ini Gabung Klub Elite Liga Thailand)

(Baca juga: Ada Modus Baru, Federasi Sepak Bola Malaysia Hati-hati soal Menaturalisasi Pemain Asing)

"Saya syok," ujar Pavel pada sesi latihan perdana ini.

"Banyak sekali orang yang mengerumuni saya. Tetapi, saya senang,” kata Pavel.

Seusai latihan, banyak Aremania yang meminta foto bersama gelandang asal Uzbekistan tersebut.

(Baca juga: Kata-kata Miljan Radovic yang Layak Dicermati Pasca-resmi Jadi Pelatih Baru Persib)

(Baca juga: Tak Lagi Pakai Jasa Ryuji Utomo, Klub Thailand Ini Rekrut Eks Pemain Potensial Arsenal)


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X