Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tak Jadi Cetak Gol Salto, Cristiano Ronaldo Tetap Bawa Juventus Juara Piala Super Italia

By Ade Jayadireja - Kamis, 17 Januari 2019 | 02:30 WIB
Para pemain Juventus merayakan keberhasilan  menjuarai Piala Super Italia seusai mengalahkan AC Milan di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Rabu (16/1/2019).
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Para pemain Juventus merayakan keberhasilan menjuarai Piala Super Italia seusai mengalahkan AC Milan di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Rabu (16/1/2019).

Skor kacamata bertahan sampai wasit meniupkan peluit tanda akhir babak pertama.

Gelombang serangan Juventus berlanjut seusai turun minum.

Memasuki menit ke-55, Ronaldo kembali gagal mengukir gol lantaran bola hasil sepakannya ditahan oleh kiper Gianluigi Donnarumma.

Kapten timnas Portugal itu baru berhasil menjebol gawang Milan pada menit ke-61.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo Bisa Bawa Juventus Juara dengan Mata Tertutup)

Diawali umpan Miralem Pjanic, Ronaldo menyambutnya dengan sebuah tandukan yang gagal dibendung Donnarumma.

Gol tersebut bikin semangat pasukan Juventus semakin bergelora.

Skuat asuhan Massimiliano Allegri kembali menggetarkan gawang sang rival pada menit ke-67, kali ini via Paulo Dybala.

Namun, lagi-lagi gol mereka dianulir pengadil lapangan karena berbau offside.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Ada di Level yang Sama)


Editor : Septian Tambunan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X