Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Teja Paku Alam Dapat Tugas Ekstra Bersama Semen Padang

By Irfa Ulwan - Minggu, 20 Januari 2019 | 20:02 WIB
 Kiper Anyar Semen Padang, Teja Paku Alam Diberi Mandat Khusus dari Pelatihnya
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM
Kiper Anyar Semen Padang, Teja Paku Alam Diberi Mandat Khusus dari Pelatihnya

Kiper anyar Semen Padang, Teja Paku Alam, bakal punya tugas khusus bersama tim Urang Awak.

Selain berkewajiban menjaga gawang Semen Padang dalam setiap laga yang akan dilakoni pada musim 2019, ada satu lagi tugas yang akan diemban Teja Paku Alam.

Pelatih Semen Padang, Syafrianto Rusli, ingin Teja Paku Alam membimbing kiper-kiper lain.

Dalam skuat Semen Padang, masih ada dua sosok penjaga gawang muda potensial, mereka ada Rendi Oscario dan Iqbal.

Teja diharapkan mampu membagikan pengalaman yang sudah banyak dienyamnya kepada dua penjaga gawang itu.

(Baca Juga: Tak Hanya Komposisi Pemain, Jajaran Kepelatihan Madura United Juga Telah Lengkap)

"Kami berharap Teja bisa membimbing Rendi yang masih muda. Rendi itu aset kami. Sebab dia masih muda," ujar Syafrianto Rusli, kutip BolaSport.com dari Kompas.

Syafrianto tak ragu memberikan tugas itu kepada Teja, kendati pada kenyataannya eks kiper Sriwijaya FC itu masih terbilang muda.

"Meski masih muda, Teja sudah memiliki pengalaman dan jam terbang yang tinggi. Ini patut kami apresiasi," tuturrnya menambahkan.

Rendi Oscario sendiri merupakan kiper andalan Semen Padang saat berjibaku Liga 2 Indonesia 2018.

(Baca Juga: Tony Sucipto Bicara Insiden 'B6' Stadion Manahan kala Persib Kalah WO dari Persija)

Rendi selalu menjadi pilihan utama sepanjang kompetisi kasta kedua di Indonesia itu.

Penampilan gemilang Rendi di bawah mistar gawang pun mampu mengantarkan Semen Padang kembali ke Liga 1 Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Edy Rahmayadi mengundurkan diri dari Ketua Umum PSSI di tengah acara Kongres PSSI di Bali, Minggu (20/1/2019). . #edyrahmayadi #pssi

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X