Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persebaya Berduka, Eks Kapten Sekaligus Legenda Mereka Meninggal Dunia

By Bayu Chandra - Minggu, 27 Januari 2019 | 18:51 WIB
Rendi Irwan bebincang-bincang dengan almarhum Nuryono Haryadi
Bayu Chandra
Rendi Irwan bebincang-bincang dengan almarhum Nuryono Haryadi

BOLASPORT.COM - Salah satu mantan pemain Persebaya Surabaya era akhir 1980-an, Nuryono Haryadi meninggal dunia jelang akhir pekan ini.

Kabar duka menyelimuti Persebaya Surabaya, tim kebanggaan Bonek itu.

Sebagai tim yang penuh sejarah, mereka harus kehilangan salah satu pemain terbaik saat skuat Bajul Ijo berjaya pada 1988.

Dia adalah Nuryono Haryadi yang sempat mengemban amanah sebagai kapten Persebaya Surabaya.

Baca Juga : Makna Slogan 'City of Heroes' di Jersey Persebaya pada Pra-musim 2019

Nuryono dikabarkan meninggal dunia pada Jumat (25/1/2019), tepatnya pukul 21.00 WIB.

Baca Juga : Dua Catatan dari Srdan Lopicic pada Debutnya untuk Persib Bandung

Dilansir BolaSport.com dari laman Persebaya, Minggu (27/1/2019), Nuryono meninggalkan istri, anak dan cucunya.

Rindi Wati (57), istri almarhum mengatakan, Nuryono adalah sosok suami dan juga bapak dari anak-anak ini yang sangat sayang keluarga.

Baca Juga : Pemain Muda Rekrutan Persebaya Surabaya Catatkan Rekor Baru di Tim

Sementara itu, Maura Hally, rekan korban merasa sangat kehilangan dengan meninggalnya Nuryono.

Maura hadir bersama dengan legenda-legenda Persebaya saat masih bermain di Persebaya dulu.

Baca Juga : Pentolan VPC Sangat Terpukul dengan Kabar Meninggalnya Ronadikin

Almarhum dimakamkan tidak jauh dari rumahnya di daerah Waru.

"Kami merasa kehilangan, orangnya baik dan banyak omong. Jadi panutan-lah gitu," kata Maura Hally.

Baca Juga : Kiper Kelahiran Bandung Tampil Istimewa, Persib Ditahan Persiwa


Editor : Estu Santoso
Sumber : persebaya.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X