Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

CEO PSIS Semarang Tanggapi Rumor Merapatnya Eks Pemain Chelsea

By Christina Kasih Nugrahaeni - Selasa, 29 Januari 2019 | 19:05 WIB
 CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi.
dhimas
CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi.

BOLASPORT.COM - CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi, menanggapi isu terkait eks pemain Chelsea yang dikabarkan merapat ke klub berjulukan Mahesa Jenar tersebut.

Pemain tersebut ialah Philip Younghusband, yang pernah dikontrak Chelsea pada 2005 sampai 2008, dan saat ini santer dikabarkan merapat ke PSIS Semarang.

Baca Juga : Piala Indonesia 2018 - Borneo FC Pesta di Markas PS Mojokerto Putra

Mengaku jika Philip ada dalam radar PSIS Semarang, Yoyok Sukawi mengungkapkan jika pemain berusia 31 tahun tersebut bukan incaran utama mereka.

"Philip memang masuk dalam radar kami, tetapi dia bukan incaran utama PSIS," kata Yoyok kepada BolaSport.com melalui telepon, Selasa (29/1/2019).

Baca Juga : Kunjungi PSIS Semarang, WNA dari Queensland Terpukau dan Borong Jersey

Baca Juga : Dikontrak Kalteng Putra, Yu Hyun-koo Segera Lupakan Sriwijaya FC

Yoyok Sukawi mengatakan, dia masih memprioritaskan pemain asing yang berasal dari Asia lainnya.

"Di luar sana, banyak pemain Asia yang masih muda, bertenaga, dan memiliki kecepatan. Pemain itu ganteng juga tentunya," ujar Yoyok sembari berkelakar.

Baca Juga : Dilepas Bali United, Anak Petinggi Klub Premier League ke Thailand

Pria berusia 40 tahun tersebut rupanya tak mengincar pemain yang tenar.

"Kami tidak mencari pemain yang tenar atau sangar," tutur Yoyok.

"Kami mencari pemain yang sesuai dengan kebutuhan tim," ucapnya menegaskan.

Baca Juga : Luciano Leandro Langsung Rasakan Kekalahan Bersama Persipura

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Respect. . #thankyoubutet #liliyananatsir

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport. com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X