Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Manajemen Arema FC Upayakan Pemutihan Hukuman, Yuli Sumpil Katakan Ini

By Christina Kasih Nugrahaeni - Kamis, 31 Januari 2019 | 18:06 WIB
Dirijen Aremania, Yuli Sumpil di Stadion Gajayana, Malang, Selasa (20/11/2018).
SURYA MALANG
Dirijen Aremania, Yuli Sumpil di Stadion Gajayana, Malang, Selasa (20/11/2018).

BOLASPORT.COM - Dirijen Aremania, Yuli Sumpil, memberikan tanggapannya atas upaya yang dilakukan oleh manajemen Arema FC untuk memutihkan hukumannya.

Yuli Sumpil dan Vandy Wijaya dihukum larangan masuk ke stadion selama seumur hidup oleh Komisi Disiplin (komdis) PSSI atas tindakannya pada putaran kedua Liga 1 2018 saat melawan Persebaya Surabaya.

Saat ini, manajemen Arema FC sedang mengupayakan pemebebasan hukuman untuk keduanya.

Manajemen Arema FC pun sudah melakukan pembicaraan lanjutan dengan kedua tokoh Aremania tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Manajemen Arema FC resmi kemarin mengundang Yuli Sumpil dan Fandi Wijaya di Kandang Singa untuk bicara dari hati ke hati . Dalam pertemuan itu keduanya telah sangat menyadari kesalahan dan kekhilafannya. Karenanya keduanya memilih tidak mengajukan banding dan menjalani hukumannya sebagai resiko. Terpenting bagi keduanya, bahwa Arema dan Aremania kedepan harus lebih baik . Sementara keduanya berterima kasih kepada manajemen yang akan berjuang untuk meminta pemutihan hukuman kepada PSSI @pssi__fai . Manajemen juga mengajak dukungan kepada semua pihak aremania agar menjadikan pelajaran berharga dari keduanya serta buat panpel dan manajemen sendiri #2019BeBetter #respect #aremania

A post shared by Arema FC (@aremafcofficial) on

 Baca Juga : Ini Tempat Pembelian Tiket Laga Bali United Vs Blitar United

Dilansir BolaSport.com dari akun Instagram milik Arema FC, atas upaya yang dilakukan oleh manajemen, Yuli Sumpil mengucapkan terima kasih.

"Saya mengucapkan terima kasih kepada manajemen dan semuanya, saya akan tetap patuh dan menghargai peraturan," ujar Yuli Sumpil.

Pria yang akrab disapa Sam Julez itu pun pasrah apapun hasil keputusan dari banding yang dilakukan oleh manajemen.

"Seandainya ada jalan keluar dari banding ini ya Alhamdulillah, kalaupun tidak ya tidak masalah. Semoga Aremania lebih baik lagi dan bendera Arema lebih berkibar," ujarnya.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : instagram.com/aremafcofficial

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X