Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSS Sleman Mulai Bidik Pemain Asing untuk Mengarungi Liga 1 Musim 2019

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Senin, 4 Februari 2019 | 18:10 WIB
Para pemain PSS Sleman merayakan gol saat laga menjamu Kalteng Putra di Semifinal Leg Kedua Liga 2 2018.
LIGA-INDONESIA.ID
Para pemain PSS Sleman merayakan gol saat laga menjamu Kalteng Putra di Semifinal Leg Kedua Liga 2 2018.

BOLASPORT.COM - Setelah PSS Sleman resmi mengikat beberapa pemain lokal, saat ini tim pelatih Elang Jawa tengah membidik beberapa pilar asing.

Hal itu dilakukan supaya PSS Sleman memiliki skuat yang kokoh demi bisa bersaing di Liga 1 2019.

Pelatih PSS, Seto Nurdiantoro, sadar bahwa kompetisi Liga 1 2019 sudah semakin dekat, dan perburuan pemain asing harus segera dilakukan.

"Tentu kalau bisa secepatnya kami bisa mendatangkan pemain asing,” kata Seto dilansir BolaSport.com dari Tribun Jogja.

Baca Juga : Resmi, PSS Sleman Kontrak Winger Potensial yang Dilepas PSM Makassar

Seto Nurdiantoro menambahkan bahwa saat ini sudah banyak tawaran dari para agen.

Namun, mantan pemain PSIM Yogyakarta ini belum mau membocorkan siapa saja sosok pemain asing yang masuk dalam radarnya.

"Sebenarnya ada banyak. Ada yang ditawarkan, ada juga yang memang masuk rekomendasi saya, tapi belum bisa bicara ke publik dulu," ujar Seto.

Seto juga menjelaskan dirinya tidak ingin buru-buru dalam menentukan pilihan pemain asing.

Baca Juga : Belum Dapat Pemain Asing, PSS Sleman Sudah Mau Tutup Buku Transfer

Dia ingin mendapatkan sosok pemain asing yang benar-benar memiliki kemampuan di atas rata-rata pemain lokal PSS.

"Artinya untuk berbicara pemain asing harus selektif. Kita harus benar-benar mengetahui jam terbang dan kemampuan mereka," tuturnya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Tribunjogja.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X