Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelayan Ivan Perisic di Liga Europa Akan Teror Persija di Australia

By Estu Santoso - Rabu, 6 Februari 2019 | 11:44 WIB
Gelandang serang Newcastle Jets, Ronald Vargas yang pernah jadi pelayan Ivan Perisic saat membela Club Brugge pada Liga Europa.
TWITTER.COM/RONALDVARGAS10
Gelandang serang Newcastle Jets, Ronald Vargas yang pernah jadi pelayan Ivan Perisic saat membela Club Brugge pada Liga Europa.

BOLASPORT.COM – Klub Australia, Newcastle Jets yang akan dihadapi Persija pada lanjutan Liga Champions Asia 2019 punya pemain yang sempat dua kali membuat assist untuk gol Ivan Perisic di Liga Europa.

Jauh sebelum gabung klub Liga Australia itu, pemain bernama Ronald Vargas pernah bermain di Liga Europa untuk jadi pelayan Ivan Perisic dan yang akan datang bakal meneror bek Persija.

Gelandang serang yang juga piawai memainkan peran sebagai pemain sayap ini berasal dari Venezuela.

Baca Juga: Lawan Persija, Dua Penyerang Andalan Newcastle Jets Tak Bisa Dimainkan

Sebelum Ronald Vargas melajutkan karier bersama Newcastle Jets, sejak 2018 memiliki performa bagus di Eropa.

Setelah meninggalkan klub asal negeri kelahirannya, Caracas FC, pria yang kini berusia 32 tahun itu gabung Club Brugge, anggota Liga Belgia.

Baca Juga: Jika Menang di Singapura, Persija Akan ’Ditekan’ Eks Pilar Mitra Kukar

Bersama Brugge, pemilik tinggi 173 cm ini bertahan medio 2008-2011 dengan sumbangan 22 gol dalam 71 penampilan.

Pada musim keduanya, dia pun bersama Brugge main pada kasta kedua kompetisi antar klub Benua Biru atau Liga Europa 2009/2010.

Baca Juga: Pakai Skema 4-3-3, Ini 5 Potensi Kejutan dari Persib untuk Musim 2019

Baca Juga: Rapor Awal Februari 2019 untuk Pemain Indonesia di Asia dan Eropa

Baca Juga: Cetak Gol Penting di Malaysia, Saddil Ramdani Dijuluki Speedy Gonzales

Vargas tiga kali main pada fase Grup J Liga Europa 2009/2010 dan menyumbang dua assist penting sesuai data Transfermarkt yang dikutip BolaSport.com.

Asisst pertama disumbangkan pada 1 Oktober 2009, kala itu Brugge dijamu klub Prancis, Toulouse dan laga berakhir imbang 2-2.

Baca Juga: Kalah Terus, Calon Lawan Timnas U-22 Indonesia Datangkan 11 Pilar Baru

Baca Juga: 3 Pemain Asing Liga 1 2019 yang Pernah Main di Liga Champions

Baca Juga: Solusi Jitu Simon McMenemy soal Tarik Ulur Klub dan Timnas Indonesia

Umpan Vargas itu dimaksimalkan jadi gol oleh Ivan Perisic, penyerang yang kini jadi andalan Inter Milan.

Lalu assist kedua dia juga berikan ke Perisic saat menjamu Toulouse dan timnya menang 1-0 di markas mereka, Stadion Jan Breydel pada 16 Desember 2009.

Sementara itu, Vargas pada musim 2018-2019 di Liga Australia, dia sudah main 16 kali dengan sumbangan tiga gol.

Baca Juga: Klub Peringkat 6 Liga Jepang Punya Kans Diperkuat Arjen Robben

Baca Juga: Transparansi Liga Super Malaysia 2019, Ada Perputaran Uang 682 Miliar

Baca Juga: Kiper Cantik Kelahiran AS Berpeluang Perkuat Thailand di Piala Dunia


Editor : Estu Santoso
Sumber : transfermarket.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X