Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pogba Ikuti Jejak Nani, Man United Siap Ulangi Sejarah Buruk

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Rabu, 13 Februari 2019 | 12:35 WIB
Paul Pogba saat menerima kartu merah dalam laga Manchester United kontra PSG pada babak 16 besar Liga Champions, Selasa (13/2/2019)
twitter.com/SkySportsStatto
Paul Pogba saat menerima kartu merah dalam laga Manchester United kontra PSG pada babak 16 besar Liga Champions, Selasa (13/2/2019)

Pada menit ke-56, Nani diusir oleh wasit karena mengangkat kaki terlalu tinggi saat United sedang unggul 0-1.

Kartu merah ini mengubah jalannya laga, Real Madrid kemudian mencetak dua gol lewat Luka Modric (66') dan Cristiano Ronaldo (69') dan menang agregat gol 3-2.

Gugur di 16 besar sepertinya juga akan terjadi pada Manchester United musim ini seperti enam tahun lalu.

Misi Mustahil Manchester United

Kini Manchester United dihadapkan dengan situasi sulit, mereka harus menang minimal tiga gol untuk bisa lolos, atau menang dengan selisih dua gol selain 2-0.

Yang jadi masalah, sepanjang gelaran Liga Champions sepanjang masa, belum pernah ada tim yang bisa melakukan apa yang harus dilakukan Setan Merah.

Sepanjang sejarah, kalah dua gol atau lebih pada partai pertama di kandang pada babak gugur Liga Champions artinya tamat sudah riwayat mereka.

Baca Juga : Man United Harus Taklukkan Sejarah demi Bertahan di Liga Champions

Sebanyak 34 tim sudah pernah merasakan kalah dua gol atau lebih pada partai pertama di kandang sendiri, tak ada dari mereka yang mampu lolos ke babak selanjutnya.

Partai kedua akan berlangsung di kandang PSG, Rabu (6/3) atau Kamis dini hari pukul 03.00 WIB.

Baca Juga : Bukti Pengalaman Jadi Kualitas yang Bawa PSG Bungkam Man United


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Opta Joe

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X