Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mauro Icardi Ogah Masuk Ruang Ganti Inter Milan, Pelatih Jadi Sedih

By Ade Jayadireja - Senin, 18 Februari 2019 | 21:14 WIB
Agen sekaligus istri Mauro Icardi, Wanda Nara, menegaskan bahwa Icardi tidak punya niatan sama sekali untuk hengkang dari Inter Milan.
twitter.com/TransferChanger
Agen sekaligus istri Mauro Icardi, Wanda Nara, menegaskan bahwa Icardi tidak punya niatan sama sekali untuk hengkang dari Inter Milan.

BOLASPORT.COM - Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, tidak dapat menutupi kekecewaannya lantaran Mauro Icardi 'hilang' di ruang ganti pasca-kemenangan atas Sampdoria.

Mauro Icardi hanya jadi penonton saat Inter Milan membekuk Sampdoria dengan skor 2-1 di Stadion Giuseppe Meazza dalam pekan ke-24 Liga Italia 2018-2019, Minggu (17/2/2019).

Striker asal Argentina itu absen lantaran dirundung cedera lutut.

Selepas pertandingan, menurut pengakuan Luciano Spalletti, Icardi tak mampir ke ruang ganti Inter untuk merayakan kemenangan.

Baca Juga : Wanda Nara Tegaskan Mauro Icardi Tidak akan Hengkang dari Inter Milan

"Saya sangat mengapresiasi karena dia hadir di stadion. Namun, saya akan lebih mengapresiasi jika dia datang ke ruang ganti untuk selebrasi bersama kami," tutur sang nakhoda seperti dikutip BolaSport.com dari AS.

"Ada banyak langkah yang harus dia ambil, yaitu datang ke ruang ganti untuk menikmati menjadi bagian dari tim ini, serta menikmati momen mengenakan seragam kebesaran Inter," kata Spalletti.

Masa depan Icardi di Inter Milan memang sedang menjadi tanda tanya besar setelah jabatannya sebagai kapten tim dicopot.

Media Italia menyebut hal tersebut dikarenakan sang juru gedor menolak bermain dalam partai babak 32 besar Liga Europa melawan Rapid Vienna, Kamis (14/2/2019),

Namun, menurut versi kubu Nerazzurri, Icardi tak mentas karena mengalami cedera lutut.

Baca Juga : Saudara Mauro Icardi Anggap Kakaknya Terkena Sihir Wanda Nara

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : as.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X