Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bencana Chelsea Lebih Besar dari Kepa Vs Sarri

By Firzie A. Idris - Senin, 25 Februari 2019 | 21:12 WIB
Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga, menolak diganti dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City di Stadion Wembley, Minggu (24/2/2019).
TWITTER.COM/SKYFOOTBALL
Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga, menolak diganti dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City di Stadion Wembley, Minggu (24/2/2019).

Baca Juga : Kepa Arrizabalaga Buat Jengkel Maurizio Sarri di Depan Bagas dan Bagus

Saya seperti menonton Hunt for the Red October, ketika kapten Marko Ramius (Sean Connery) melancarkan aksinya untuk membangkang dari Angkatan Laut Uni Soviet.

Fiuuh...

Menegangkan sekali insiden di Wembley tersebut.

Mengikuti kejadian tersebut secara real time adalah suatu pengalaman brilian, baik lewat tayangan langsung dan layar kedua (second screen), memantau live blog serta feed twitter.

Mereka yang percaya karma hanya perlu melihat bagaimana Kepa tak berdaya di ajang adu penalti.

Walau menahan penalti Leroy Sane, ia membiarkan tendangan Sergio Aguero menyusup lewat tangannya.

Tembakan David Luiz (satu-satunya pemain yang menghampiri Kepa dan tampak menghasut sang pemain untuk tidak meninggalkan lapangan) pun mengenai tiang.

Rasain lu! kata saya dalam hati.

Pada akhirnya, ada beberapa hal yang ingin saya angkat perihal kejadian ini.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X