Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kepa Arrizabalaga yang Bermasalah, Sarri yang Akan Kena Getahnya

By Sri Mulyati - Selasa, 26 Februari 2019 | 09:55 WIB
Ekspresi kemarahan pelatih Chelsea, Maurizio Sarri, dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City di Stadion Wembley, Minggu (24/2/2019).
TWITTER.COM/SKYFOOTBALL
Ekspresi kemarahan pelatih Chelsea, Maurizio Sarri, dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City di Stadion Wembley, Minggu (24/2/2019).

BOLASPORT.COM - Pelatih Chelsea, Maurizio Sarri berada dalam posisi sulit setelah mengalami insiden dengan kiper utama The Blues, Kepa Arrizabalaga.

Pada final Piala Liga Inggris melawan Manchester City di Stadion Wembley, Minggu (24/2/2019), Kepa Arrizabalaga menolak perintah Maurizio Sarri.

Saat itu, Kepa akan digantikan dengan Willy Caballero saat melawan Manchester City.

Baca Juga: Kepa Arrizabalaga Buat Jengkel Maurizio Sarri di Depan Bagas dan Bagus

Chelsea memang telah menjatuhi hukuman kepada Kepa Arrizabalaga terkait aksi kurang terpujinya tersebut.

Namun legenda Newcastle United, Alan Shearer justru memiliki pandangan berbeda terkait situasi Arrizabalaga saat ini.

Baca Juga : Chelsea Vs Tottenham Hotspur - Penentuan Nasib Kepa Arrizabalaga

"Saat Arrizabalaga menolak untuk diganti, Sarri punya kuasa penuh untuk memaksanya. Hal ini merupakan sebuah penghormatan dan kini sang pelatih dipermalukan di hadapan ribuan orang," ujar Shearer seperti dilansir BolaSport.com dari The Sun.

"Hal ini terjadi saat Sarri tengah berada dalam tekanan dan insiden tersebut bisa membuatnya dipecat oleh klub," kata Shearer menambahkan.

Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga, terlibat insiden dengan pelatih Maurizio Sarri dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City, Minggu (24/2/2019) di Stadion Wembley.
TWITTER.COM/FOXSOCCER
Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga, terlibat insiden dengan pelatih Maurizio Sarri dalam laga final Piala Liga Inggris melawan Manchester City, Minggu (24/2/2019) di Stadion Wembley.

Sarri memang tengah mendapat banyak tekanan setelah hasil minor yang Chelsea raih dalam beberapa laga terakhir.

Baca Juga : Jadwal Liga Inggris Pekan ke-28 - Chelsea Vs Tottenham Jadi Sorotan

Kini, Chelsea sudah kehilangan kesempatan untuk meraih gelar pertama mereka musim ini.

Peluang terbesar Chelsea saat ini tinggal memenangi Liga Europa.

Mereka sudah melaju hingga babak 16 besar dan akan berhadapan dengan klub asal Ukraina, Dynamo Kyiv.


Editor : Estu Santoso
Sumber : thesun.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X