Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil German Open 2019 - Fitriani Pastikan Satu Tempat di Babak Kedua

By Bayu Nur Cahyo - Rabu, 27 Februari 2019 | 18:30 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Fitriani, mengembalikan kok dari sang lawan, He Bingjiao.
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Fitriani, mengembalikan kok dari sang lawan, He Bingjiao.

BOLASPORT.COM - Wakil tunggal putri Indonesia, Fitriani, berhasil melewati pertandingan babak pertama German Open 2019 dengan kemenangan.

Pada laga yang digelar Rabu (27/2/2019), Fitriani berhasil mengalahkan wakil Hong Kong, Yip Pui Yin, dengan skor akhir 21-19, 21-10.

Hasil tersebut cukup membuat Fitriani meraih tiket ke babak kedua German Open 2019.

Jalannya pertandingan

Poin pertama dari wakil Hong Kong mengawali gim pertama sehingga Fitriani tertinggal 0-1.

Fitriani mampu membalas serangan Yip dan menyamakan kedudukan menjadi sama kuat 2-2.

Setelah itu, permainan lob apik dari Fitriani mampu membuatnya unggul 9-6 atas Yip.

Wakil Indonesia itu bahkan mampu meneruskan tekanannya dan smes kerasnya menandai jeda interval gim pertama dengan keunggulan 11-8.

Baca Juga : Hasil German Open 2019 - Greysia/Apriyani Raih Tiket Babak Kedua

Selepas jeda, persaingan sengit ditunjukkan kedua wakil dengan menampilkan aksi saling mengejar poin dari 12-12 hingga 18-18.

Akhirnya, Fitriani mengakhiri gim pertama dengan kemenangan 21-19 atas wakil Hong Kong.

Pada awal gim kedua, Fitriani sudah mampu mencuri empat poin pertama sehingga unggul 4-0 atas Yip.

Fitriani juga bisa menambah keunggulannya menjadi 8-3 melalui permainan lob.

Baca Juga : Link Live Streaming German Open 2019 - Perang Saudara di Hari kedua

Jeda interval gim kedua pun menjadi milik Fitriani yang mampu mencatat keunggulan 11-6.

Yip tak mampu keluar dari tekanan selepas jeda sehingga dimanfaatkan oleh Fitriani yang mencatat keunggulan 17-9.

Fitriani pun mengakhiri gim kedua dengan kemenangan 21-10 sekaligus memastikan langkahnya melaju ke babak kedua German Open 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Septian Tambunan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X