Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tuding Persib Kalah karena 'Dikerjai' Wasit, Umuh: Ini Piala Presiden, Harusnya Terhormat!

By Irfa Ulwan - Sabtu, 2 Maret 2019 | 19:59 WIB
Kapten Persib Bandung Hariono (kedua dari kanan) dan tiga rekannya protes wasit saat menghadapi PS Tira-Persikabo dalam laga pembuka Piala Presiden 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3/2019) sore WIB.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Kapten Persib Bandung Hariono (kedua dari kanan) dan tiga rekannya protes wasit saat menghadapi PS Tira-Persikabo dalam laga pembuka Piala Presiden 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3/2019) sore WIB.

BOLASPORT.COM - Persib Bandung kalah tipis 1-2 dari Tira-Persikabo di laga perdana Piala Presiden 2019. Manajer Persib, Umuh Muchtar menuding timnya telah dikerjai wasit.

Setelah pertandingan, Umuh tampak meledak. Dia tidak sungkan menyebut bahwa kepemimpinan wasit pada laga itu merugikan Persib.

Umuh menilai Persib Bandung layak menang dalam laga yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung pada Sabtu (2/3/2019) sore tersebut.

"Ini makin parah wasit (di Indonesia), jangan-jangan yang lama ini punya dendam sama Persib karena kami selalu teriak-teriak (protes soal sepak bola Indonesia)," ujar pria yang akrab disapa Wa Haji Umuh itu.

Baca Juga : Pemain Buangan Persija Rusak Tradisi Apik Persib di Piala Presiden 

Sebab, masih menurut Umuh, permainan Persib di atas lapangan unggul dari tamunya itu.

"Kalian tahu semua, kekalahan Persib aneh. Permainan imbang, malah lebih bagus kami," kata Umuh kepada para pewarta.

"Ini bukan karena kalah. Kami punya bukti, punya data, dan akan protes," tuturnya lagi.

Dua gol yang masuk ke gawang Persib dicetak oleh Osas Saha pada menit ke-28 dan 69'.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : BolaSport. com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X