Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Romelu Lukaku, Si Kidal yang Makin Rajin Cetak Gol dengan Kaki Kanan

By Ahmad Tsalis - Minggu, 3 Maret 2019 | 10:50 WIB
 Pemain Manchester United, Romelu Lukaku, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Newcastle United p
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Pemain Manchester United, Romelu Lukaku, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Newcastle United p

BOLASPORT.COM - Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, semakin giat mengukir gol dari kaki kanan, meskipun secara natural ia adalah seorang kidal.

Laga kemenangan 3-2 Manchester United atas Southampton, Sabtu (2/3/2019) adalah bukti bahwa kaki kanan Romelu Lukaku sama mengerikannya dengan yang kiri.

Dalam laga pekan ke-29 Liga Inggris tersebut, Romelu Lukaku menyumbang dua gol dengan kaki kanannya pada menit ke-59 dan 88'.

Baca Juga : Solskjaer Ungkap Resep Romelu Lukaku Cetak Brace 2 Laga Beruntun

Sepekan lalu, saat Manchester United menggulung Crystal Palace 3-1, Lukaku juga mencatatkan satu gol dengan kaki kanan pada menit ke-33.

Menurut data yang dinukil BolaSport.com dari Transfermrkt, pemain 25 tahun tersebut telah membukukan lima gol dari kaki kanan sepanjang Premier League musim 2018-2019.

Sebelumnya, Lukaku melakukannya dalam laga melawan Burnley (1 gol, gameweek ke-4) dan Bournemouth (1, gol gameweek ke-20).

Baca Juga : Manchester United Seperti Kembali ke Zaman Sir Alex Ferguson

Selain kaki kanan, gol-gol pemain asal Belgia tersebut juga lahir dari kepala (2), dada (1), hingga sontekan sederhana (1).


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X