Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Ajax Ejek Real Madrid: Kami Masih Bisa Treble, Mereka Tidak

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 5 Maret 2019 | 06:44 WIB
Penyerang Ajax Amsterdam, Dusan Tadic, mencoba melewati adangan pemain Real Madrid, Nacho Fernandez dan Casemiro, 13 Februari 2019, dalam laga leg I babak 16 besar Liga Champions di Johan Cruijff Arsena, Amsterdam.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Penyerang Ajax Amsterdam, Dusan Tadic, mencoba melewati adangan pemain Real Madrid, Nacho Fernandez dan Casemiro, 13 Februari 2019, dalam laga leg I babak 16 besar Liga Champions di Johan Cruijff Arsena, Amsterdam.

Sedangkan Ajax kini berada di posisi kedua Liga Belanda, tertinggal lima angka dari PSV Eindhoven, tetapi mereka punya satu laga tunda yang belum dimainkan.

Pada ajang KNVB Cup alias Piala Belanda, de Godenzonen alias Para Anak Dewa masuk ke laga final dan akan melawan Willem II pada awal Mei nanti.

Dengan masih belum tersingkir di Liga Champions, artinya Ajax masih berpeluang meraih treble winners alias tiga gelar juara sekaligus musim ini.

"Pemain kami punya ambisi besar, kami akan bertanding untuk mencetak gol," tutur Ten Hag.

"Tim ini selalu mengambil inisiatif pada setiap laga."

"Tak bisa bermainnya Sergio Ramos adalah kehilangan bagi Madrid, secara taktik dan mental. Absennya Ramos tentu tak membuat mereka lebih kuat," ujar sang pelatih soal kapten Real Madrid yang harus absen karena akumulasi kartu.

Pada laga ini, Ajax wajib menang dengan selisih dua gol atau lebih, atau menang dengan selisih satu gol selain 1-0 dan 2-1, andai ingin otomatis lolos ke babak selanjutnya.

Baca Juga : Liga Champions - Probabilitas Lolos, Tottenham dan Real Madrid Nyaris 100 Persen


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : UEFA

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X