Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Wiljan Pluim 'Dimatikan' Kalteng Putra, Darije Kalezic Merasa Gamang

By Irfa Ulwan - Rabu, 6 Maret 2019 | 20:10 WIB
Darije Kalezic (tengah) melakukan jumpa pers bersama awak media, seusai laga timnya melawan Kalteng Putra FC di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang, Rabu (6/4/2019).
BAYU CHANDRA/BOLASPORT.COM
Darije Kalezic (tengah) melakukan jumpa pers bersama awak media, seusai laga timnya melawan Kalteng Putra FC di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang, Rabu (6/4/2019).

BOLASPORT.COM - Kekalahan PSM Makassar dari Kalteng Putra, menurut Darije Kalezic, tak terlepas dari "matinya" Wiljan Pluim.

Pelatih PSM Makassar tersebut menyatakan itu dalam jumpa pers setelah laga kontra Kalteng Putra di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Selasa (5/3/2019).

Sepanjang pertandingan, PSM Makassar memang tak mampu menguasai sektor lapangan tengah.

Hal itu tak terlepas dari strategi Kalteng Putra yang membuat Willem Jan Pluim mati kutu.

Hampir seluruh pemain Kalteng Putra terlihat coba menghentikan pergerakan pria asal Belanda itu.

Baca Juga : Main Apik, Penampilan Penyerang Asing Anyar Kalteng Putra Luar Biasa

Tak jarang, bahkan, Pluim dihentikan secara paksa. Beberapa kali dia harus mendapat perawatan.

Ketika ditanyai oleh BolaSport.com, Darije Kalezic merasa gamang.

"Saat laga, Pluim hampir saja dikirim oleh mereka (Kaltrng Putra) ke rumah sakit," kata Darije, sembari sesekali melempar senyum.

Darije juga menilai, dengan tak berkutiknya Pluim, berdampak besar atas timnya.

Pasalnya pada sesi latihan resmi, Darije telah memroyeksikan Pluim sebagai motor serangan.

"Pada laga ini, Pluim tak mampu menjalankan perannya seperti yang sudah diinstruksikan. Kalian bisa lihat sendiri bagaimana dia dijaga," ucapnya lagi, menambahkan.

Kendati demikian, PSM masih beruntung lantaran Pluim saat ini dalam kondisi yang baik.

Baca Juga : Meski Tampil Heroik, Kiper Kalteng Putra Bukan Bintang Lapangan

Kemungkinan besar, PSM masih dapat bergantung kepadanya di laga-laga selanjutnya.

"Saya harap semua pemain kami baik-baik saja," kata Darije, mengakhiri.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X