Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

11 Tahun Mengabdi, Man City Gelar Laga Testimonial bagi Sang Kapten

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 8 Maret 2019 | 19:40 WIB
Bek tengah Manchester City, Vincent Kompany
TWITTER.COM/THEBUSYBUDDIES
Bek tengah Manchester City, Vincent Kompany

BOLASPORT.COM - Manchester City akan menggelar laga testimonial bagi Vincent Kompany, sebagai bentuk apresiasi klub terhadap dedikasi sang kapten yang sudah mengabdi selama 11 tahun.

Dikutip dari Daily Mail yang dilansir oleh BolaSport.com, Vincent Kompany telah memberikan informasi laga testimonial tersebut di akun twitter miliknya.

Laga testimonial tersebut nantinya kan digelar pada 11 September dan hasil laga tersebut nantinya akan diserahkan kepada Tackle4MCR.

Tackle4MCR merupakan badal amal yang dibuat Kompany dan Walikota Manchester Greater, Andy Burnham.

Baca Juga : Guardiola Minta Man City Boyong Anak Kesayangan di Barca dan Muenchen

Kontrak Kompany sejatinya akan habis pada akhir musim 2018-2019.

Sejauh ini, Kompany baru bermain sebanyak 18 kali bersama The Citizens akibat dilanda cedera berkepanjangan.

Berbicara tentang masa depannya pada bulan lalu, Kompany berkata :"Saya merasa sangat istimewa, mempunyai hubungan yang baik dengan klub karena kami mitra yang baik."

"Tidak ada pengambilan keputusan yang tergesa-gesa. Saya masih santai," ujar Kompany menambahkan.

Baca Juga : Pep Guardiola Tak Menyesal jika Gelar Liga Inggris Disabet Liverpool

Bersama Manchester City, Kompany telah memenangkan tiga gelar Liga Inggris, satu Piala FA, dan 4 gelar Piala Liga Inggris.

Selama 11 tahun terakhir, Kompany telah melakoni laga sebanyak 256 kali dengan mengemas 17 gol bersama City di semua kompetisi.

Saat ini, Manchester City sedang  berusaha mengejar juara Liga Inggris musim 2018-2019 bersaing ketat dengan Liverpool.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kacau Los Blancos. . Harus segera dicarikan solusi jika seperti ini. . #losblancos #realmadrid #sergioramos

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X