Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Hikmah di Balik Kekalahan Dramatis Persija dari Kalteng Putra

By Irfa Ulwan - Jumat, 29 Maret 2019 | 15:25 WIB
Pemain Persija Jakarta, Ramdani Lestaluhu, berebut bola dengan pemain Kalteng Putra dalam laga 8 besar Piala Presiden 2019 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat (28/3/2019) Kalteng Putra menang dengan skor 4-5 melalui adu pinalti. Feri Setiawan/Super Ball
PERSIJA.ID
Pemain Persija Jakarta, Ramdani Lestaluhu, berebut bola dengan pemain Kalteng Putra dalam laga 8 besar Piala Presiden 2019 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat (28/3/2019) Kalteng Putra menang dengan skor 4-5 melalui adu pinalti. Feri Setiawan/Super Ball

Baca Juga : Link Live Streaming Persebaya Vs Tira-Persikabo, Tak Mau Seperti Persija

“Kami kecewa karena punya target di sini (Piala Presiden). Ya ada hikmahnya karena kami dijadwalkan main tanggal 3 April (Piala AFC),” ujar Maman, kutip BolaSport.com dari laman resmi Persija.

Seandainya Persija lolos ke semifinal Piala Presiden, maka jadwal itu akan berbenturan dengan agenda Piala AFC dimana Persija akan dijamu Ceres Negros, Rabu (3/4/2019).

Sementara semifinal leg pertama Piala Presiden akan digelar sehari sebelumnya, Selasa (2/4/2019).

“Pasti berat (jika lolos babak semifinal). Main 2 April, 3 April main, tanggal 4 April pulang, kemudian 5 April main. Itu berat banget. Kalau lolos mau tak mau dijalani tapi dengan kekalahan ini kami kecewa tapi ada hikmah di balik itu semua,” tutur Maman lagi.

Bek Persija Jakarta Maman Abdurrahman menjawab pertanyaan wartawan seusai laga kontra Kalteng Putra, Kamis (28/3/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Bek Persija Jakarta Maman Abdurrahman menjawab pertanyaan wartawan seusai laga kontra Kalteng Putra, Kamis (28/3/2019).

Baca Juga : Resep Rahmad Darmawan untuk Permalukan Persebaya di Muka Bonek

Serupa dengan Maman, Manajer Macan Kemayoran, Ardhi Tjahjoko, juga memiliki pandangan serupa.

Ardhi mengaku tidak ambil pusing soal kegagalan Persija mempertahankan gelar Piala Presiden.

Pria yang juga merupakan seorang TNI Angkatan Udara berpangkat Marsekal Pertama itu menyebut timnya akan lebih fokus menghadapi laga di ajang resmi.

Dengan berkonsentrasi ke Piala AFC 2019, diharapkan Persija dapat mengganti kekecewaan itu dengan prestasi yang lebih tinggi.

"Ya tidak masalah. Mungkin ada hikmahnya. Hikmahnya dalam arti kami bisa konsentrasi ke AFC,” tutur Ardhi.

Baca Juga : Pelatih Tira-Persikabo Kecewa Kembali Bersua Persebaya yang Dianggapnya Berpeluang Juara

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ole Gunnar Solskjaer resmi pemanen. Setujukah kalian? #manchesterunited #manunited #olegunnarsolskjaer #solskjaer

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X