Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kualifikasi Piala Asia U-23 2020 Jadi Turnamen Menyakitkan untuk Ezra

By Bayu Chandra - Sabtu, 30 Maret 2019 | 14:22 WIB
Ezra Walian berada di bangku penonton saat laga timnas U-23 Indonesia Vs Thailand
MINH KHA/VN EXPRESS
Ezra Walian berada di bangku penonton saat laga timnas U-23 Indonesia Vs Thailand

Baca Juga : Komentar Pelatih Timnas U-23 Indonesia soal Absennya Ezra Walian

Ezra menggantikan striker milik Persela Lamongan, Nur Hardianto, yang mencetak satu-satunya gol dalam laga itu.

Di ajang pesta olahraga di Asia Tenggara, SEA Games yang digelar di Malaysia tahun 2017, Ezra tampil untuk skuat timnas U-23 Indonesia.

Kontribusinya untuk timnas U-23 Indonesia di ajang SEA Games 2017 menghadiahkan gelar medali perunggu untuk skuat asuhan Luis Milla kala itu.

Profil Ezra Walian 

Ezra Walian memiliki darah Indonesia dari sang ayah yang berasal Manado, Glenn Walian, dan mendapat kewarganegaraan Indonesia pada tahun 2017.

Dia pernah membela akademi Ajax Amsterdam dari kategori U-17 dan juga U-19 serta memberikan beberapa gelar penting untuk timnya.

Kariernya di Ajax pun dibuktikan dengan meraih satu gelar dari kelas U-17 Ajax pada tahun 2013. Tiga gelar lainya diraih saat memperkuat Ajax U-19.

Tiga gelar saat bermain di Ajax U-19 didapatnya pada tahun 2016, 2015 dan terakhir 2014.

Kini, sang pemain bermain untuk RKC Waalwijk dengan status pinjaman dari Almere City yang akan berakhir pada 30 Juni 2019.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Kompas.com, BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X