Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Nasib Marko Simic di Persija Jakarta Ditentukan Habis Sidang

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 5 April 2019 | 14:54 WIB
Penyerang Persija Jakarta Marko Simic pada sesi official training di Stadion McDonald Jones, Newcastle, Australia, Senin (11/2/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Penyerang Persija Jakarta Marko Simic pada sesi official training di Stadion McDonald Jones, Newcastle, Australia, Senin (11/2/2019).

BOLASPORT.COM - Nasib penyerang asal Kroasia, Marko Simic, bersama Persija Jakarta akan ditentukan selepas persidangan kedua yang berlangsung pada 9 April 2019 di salah satu pengadilan tertinggi di Australia.

Dari hasil sidang tersebut dipastikan apa hukuman yang akan didapatkan Marko Simic.

Seperti diketahui, Marko Simic sedang terganjal kasus dugaan pelecehan seksual kepada salah wanita saat perjalanan dari Bali menuju Australia pada 9 Maret 2019.

Atas kejadian tersebut, paspor Marko Simic ditahan dan tidak boleh meninggalkan Australia sampai 9 April 2019.

Bila terbukti bersalah dalam persidangan, Marko Simic tidak akan dipenjara.

Pemain berusia 31 tahun itu akan mendapatkan hukuman denda atau kerja sosial di Australia.

Meskipun demikian, CEO Persija Jakarta, Ferry Paulus, mengatakan sejatinya Marko Simic masih menjadi prioritas utama Macan Kemayoran untuk tampil di Liga 1 2019.

Baca Juga : Prediksi Mewabahnya Fenomena Ikut-ikutan pada Kejuaraan MotoGP

Namun, manajemen Persija Jakarta masih menunggu kabar terbaru setelah persidangan Marko Simic.

"Opsi utama kami tetap mempertahankan Marko Simic untuk penyerang asing kami di Liga 1 2019," kata Ferry Paulus seperti BolaSport.com kutip dari laman resmi klub, Jumat (5/4/2019).

"Namun itu semua tergantung hasil sidang Marko Simic pada 9 April mendatang," ucap pria yang akrab disapa FP itu.

Striker Persija Jakarta Marko Simic merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Home United di Stadion Jalan Besar, Kallang, Singapura, Selasa (5/2/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Striker Persija Jakarta Marko Simic merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Home United di Stadion Jalan Besar, Kallang, Singapura, Selasa (5/2/2019).

Baca Juga : Son Heung-Min Cetak Sejarah di Stadion Baru Tottenham Hotspur

Ketiadaan Marko Simic cukup berpengaruh untuk Persija Jakarta yang tampil di Piala AFC 2019 dan Piala Presiden 2019.

Bahkan, lini depan Persija Jakarta yang diisi Silvio Escobar dan Bambang Pamungkas tidak bisa berperan aktif untuk mencetak gol setelah absennya Marko Simic.

Dalam akun Instagramnya, Marko Simic juga sudah sangat merindukan Persija Jakarta dan The Jak Mania.

Baca Juga : Pogba Disarankan Pergi Jika Sudah Tidak Mau Bermain Bersama Man United

Mantan pemain Melaka United itu sepertinya ingin segera kembali memperkuat Persija Jakarta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Manchester United lebih butuh siapa? #solskjaer #manchesterunited #olegunnarsolskjaer

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X