Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Raphael Maitimo dan Perjalanan Panjang Karier ke Liga Kasta Kedua

By Bayu Chandra - Sabtu, 6 April 2019 | 17:00 WIB
Raphael Maitimo resmi berseragam PSIM Yogyakarta untuk kompetisi Liga 2 2019.
PSIMJOGJA
Raphael Maitimo resmi berseragam PSIM Yogyakarta untuk kompetisi Liga 2 2019.

Arema FC yang sebelumnya Arema Cronus menjadi pelabuhan baru bagi pemain berusia 35 tahun pada musim 2016/2017.

Bersama tim Singo Edan, Maitimo berhasil mengoleksi total 36 penampilan dan sukses mencetak dua gol untuk timnya.

Musim 2017, Maitimo pun mencoba peruntungan di klub kebanggaan warga Jawa Barat, Persib Bandung.

Di bawah asuhan pelatih Djadjang Nurdjaman, Maitimo menunjukan kemampuan maksimalnya di mana dia sanggup mencetak hat-trick ke gawang Persegres Gresik.

Gelandang Persib Bandung, Rapahel Maitimo, mencetak hat-trick saat Maung Bandung menaklukkan Persegres Gresik dengan skor telak 6-0.

Kejadian tersebut pada laga kandang Persib putaran kedua Liga 1 2017 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Minggu (20/8/2017) malam.

"Pasti senang. Saya senang sekali Persib bisa menang dan saya bisa mencetak hat-trick. Tetapi, yang penting kami menang dan bisa main bagus," kata Maitimo seusai pertandingan.

Memasuki musim 2018, Maitimo memutuskan untuk pergi dan memperkuat salah satu klub asal Pulau Garam, Madura United.

Raphael Maitimo dipastikan tidak akan memperkuat Persib Bandung untuk mengarungi musim kompetisi 2018, hal itu disampaikan langsung olehnya melalui akun instagram @raphaelmaitimo, Selasa (19/12/2017) sore.

Baca Juga : Kondisi Terbaru Cedera Tiga Pilar Persebaya, Keadaan Raphael Maitimo Masih Sedikit Rumit


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X