Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persebaya Dijamu Arema, Abdul Rohim Siap Hadapi Tekanan Aremania

By Estu Santoso - Kamis, 11 April 2019 | 18:30 WIB
Kiper Abdul Rohim dalam sebuah sesi latihan Persebaya Surabaya.
SURABAYA.TRIBUNNEWS.COM/NDARUWIJAYANTO
Kiper Abdul Rohim dalam sebuah sesi latihan Persebaya Surabaya.

BOLASPORT.COM – Kiper Abdul Rohim sangat diharapkan jadi penjaga gawang Persebaya saat dijamu Arema FC pada Jumat (12/4/2019).

Sebelumnya, Abdul Rohim jadi cadangan ketika Arema FC menahan Persebaya dengan skor 2-2 pada final pertama Piala Presiden 2019.

Pada laga Selasa (9/4/2019), Persebaya kebobolan dua kali saat gawang mereka dikawal kiper Miswar Saputra.

Baca Juga: Dua Pemain Arema FC Musim Ini Adalah Pahlawan Persebaya di Kasta Kedua

Pascalaga, Miswar banyak kena kritik dari sejumlah pendukung Persebaya di media sosial.

Mereka menilai Miswar salah satu biang terciptanya dua gol dari Arema sehingga Persebaya gagal menang.

Baca Juga: VIDEO – Gol Indah dari Eks Penyerang Arema yang Dikenang AS Monaco

Menuju final kedua turnamen pra-musim bergengsi ini, Abdul Rohim diharapkan yang dimainkan oleh pelatih Djadjang Nurdjaman.

Walau, eks penjaga gawang PSMS Medan itu sempat cedera pada semifinal dan Persebaya juga masih punya kiper lain, Imam Arief Fadillah.

Baca Juga: Pemain Indonesia Ini Rasakan Kepahitan pada Piala FA Malaysia 2019

Arema FC menjamu Persebaya untuk penentuan juara Piala Presiden 2019.

Pertandingan dua seteru abadi asal Jawa Timur ini bakal berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang.

Aremania selaku fan Arema diprediksi memenuhi setiap sudut tribune Kanjuruhan.

Baca Juga: Pemain Timnas Korsel di Piala Dunia 2002 Diharapkan Jadi Dewa Penolong

Sebab, mereka ingin mendukung total skuat Singo Edan bertanding dan menuntaskan peluang jadi juara.

Pada saat jumpa pers pra-pertandingan, Kamis (11/4/2019), Abdul Rohim datan menghadiri agenda ini dengan Asisten Pelatih Persebaya, Bejo Sugiantoro.

Baca Juga: Liga Champions Asia – Eks Penyerang Villarreal Buat Malu Klub Thailand

Rohim, yang merupakan anggota TNI AD, mengatakan kalau dia siap tampil menghadapi partai penting penuh gengsinini.

”Saya pasti sangat siap melawan Arema besok,” ujar Rohim dengan tegas dalam jumpa pers ini.

Baca Juga: Daftar Pemain Asing Liga 1 2019 yang Pernah Main di Liga Champions

Soal tekanan suporter yang pasti akan diterima timnya, kiper yang memulai karier senior bersama klub Liga 3, Bintang Jaya ini punya jawaban bagus.

”Tekanan dari suporter Arema, bagi saya menjadi motivasi untuk modal pertandingan besok malam,” ujar Rohim.

Baca Juga: Liga Champions Asia – Eks Penyerang Villarreal Buat Malu Klub Thailand

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pengorbanan King Leo di Old Trafford. . #messi #fcbarcelona

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X