Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terakhir Kali Ajax Kalahkan Juventus, 5 Klub Indonesia Belum Lahir

By Ade Jayadireja - Selasa, 16 April 2019 | 17:45 WIB
Winger Juventus, Douglas Costa, mencoba melewati bek Ajax Amsterdam, Joel Veltman, pada laga leg pertama perempat final Liga Champions, Kamis (11/4/2019) di Cruijff Arena, Amsterdam.
TWITTER.COM/EY1928
Winger Juventus, Douglas Costa, mencoba melewati bek Ajax Amsterdam, Joel Veltman, pada laga leg pertama perempat final Liga Champions, Kamis (11/4/2019) di Cruijff Arena, Amsterdam.

BOLASPORT.COM - Ajax Amsterdam berambisi mengakhiri penantian panjang akan kemenangan saat berjumpa Juventus.

Laga besar menanti Ajax Amsterdam saat bertandang ke rumah Juventus di Allianz Stadium pada leg kedua perempat final Liga Champions, Selasa (16/4/2019).

Mereka mengantongi satu gol pasca-bermain seri 1-1 dalam duel pertama.

Baca Juga: Adik Kelas Andriy Shevchenko Sukses Cetak Lima Gol di Liga Singapura

Merunut sejarah, sudah 45 tahun lamanya Ajax tak pernah mengalahkan Juventus.

Kali terakhir, mereka menumbangkan Bianconeri adalah pada 11 Desember 1974.

Baca Juga: Juventus Vs Ajax - Nyonya Tua Beruntung Memiliki Cristiano Ronaldo

Baca Juga: Juventus Vs Ajax - Allegri Ingin Ronaldo dkk Tiru Performa Saat Vs Atletico

Bertanding dalam leg kedua babak 16 besar Piala UEFA (sekarang Liga Europa), De Godenzonen menang 2-1 berkat dwigol Ruud Krol dan Arnold Muhren.

Lima klub Indonesia bahkan belum lahir pada tahun tersebut, salah satunya adalah Arema FC.

Baca Juga: Akhir Pekan Lalu, Ada Insiden Jari Tengah di Liga Super Malaysia 2019

Tim kebanggaan Aremania itu baru berdiri pada 1987.

Semen Padang juga belum ada karena baru lahir pada 1980.

Baca Juga: Update Michael Essien dari Azerbaijan, Jadi Inspirasi tapi Gigit Jari

Lima klub Indonesia ini belum ada saat kali terakhir Ajax mengalahkan Juventus.

  1. Arema: 1987
  2. Bali United (dulu Persisam Samarinda): 1989
  3. Semen Padang: 1980
  4. Sriwijaya FC (dulu Persijatim): 1976
  5. Barito Putera: 1988

Baca Juga: Rapor Dua Pemain Asing Indonesia di Liga Malaysia, Rasakan Hasil Bagus

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah Real Madrid sudah terlanjur bergantung kepada Cristiano Ronaldo? #zidane #cr7 #ronaldo #cristianoronaldo #realmadrid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X