Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Sudirman 2019 - Keberanian Strategi Malaysia Berbuah Manis

By Nestri Yuniardi - Rabu, 22 Mei 2019 | 15:01 WIB
Malaysia membongkar pasangan ganda putra mereka saat berhadapn dengan India pada laga kedua penyisihan Grup D Piala Sudirman 2019.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Malaysia membongkar pasangan ganda putra mereka saat berhadapn dengan India pada laga kedua penyisihan Grup D Piala Sudirman 2019.

BOLASPORT.COM - Malaysia berani mengambil risiko menurunkan ganda putra kombinasi saat melawan India pada penyisihan Grup D Piala Sudirman 2019, Selasa (21/5/2019).

Tidak seperti saat melawan China, skuat Negeri Jiran lebih memilih memasangkan Aaron Chia dan Teo Ee Yi pada nomor ganda putra.

Aaron Chia sendiri adalah pasangan dari Soh Wooi Yik dan menempati posisi ganda putra terbaik Malaysia saat ini.

Adapaun Teo Ee Yi aslinya bertandem dengan Ong Yew Sin.

Baca Juga: Link Live Streaming Piala Sudirman 2019 - Saatnya Indonesia ke Puncak

Saat berhadapan dengan China, penampilan Aaron Chia/Soh Wooi Yik tak begitu mengecewakan.

Mereka bahkan nyaris mengalahkan ganda putra nomor satu China, Li Junhui/Liu Yuchen.

Dilansir BolaSport.com dari Stadium Astro, baik Aaron Chia maupun Teo Ee Yi sudah mempersiapkan diri untuk menerima keputusan apapun dari pelatih mereka, Paulus Firman.

Baca Juga: Piala Sudirman 2019 - Pelatih Indonesia Waspadai Tunggal Putri Denmark

"Ini keputusan pelatih kami, kami saling mempercayai. Kami hanya bisa berusaha memberikan yang terbaik terhadap strategi pelatih," ungkap Teo Ee Yi.

Senada dengan Teo, Aaron Chia juga tak terkejut dengan keputusan tim menandemkan dirinya dengan Teo.

"Kami harus selalu siap untuk diturunkan tanpa melihat siapa yang akan jadi pasangan kami. Karena pertandingan melawan India sangat penting," ucap dia.

Baca Juga: Piala Sudirman 2019 - Indonesia Tak Mau Main Aman Lawan Denmark

Sementara itu, Aaron Chia dan Teo Ee Yi sebenarnya juga pernah ditandemkan.

Mereka pernah dipasangkan untuk membela Malaysia pada Piala Thomas 2018, di Bangkok, Thailand.

Saat itu, Malaysia berhasil mencuri poin lewat Aaron Chia/Teo Ee Yi yang mengalahkan Manu Attri/Reddy B Sumeeth (22-20, 21-19).

Baca Juga: Piala Sudirman 2019 - Ada The Daddies, Inilah Line-up Indonesia Vs Denmark

Kemenangan mereka kala itu berhasil memperpanjang nafas Malaysia dengan menyamakan kedudukan (2-2) setelah sempat tertinggal 1-2.

Pada akhirnya, Malaysia membukukan kemenangan pada partai terakhir lewat duel nomor ganda putri.

Chow Mei Kuan/Lee Meng Yean melibas Ashwini Ponnappa/Reddy N Sikki dua gim langsung 21-11, 21-19.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Golden State Warriors sukses mencapai babak final NBA 2018-2019 setelah memenangi gim keempat final Wilayah Barat kontra Portland Trail Blazers melalui perpanjangan waktu. Juara bertahan NBA itu lolos berkat kemenangan dengan skor 119-117 di Moda Center, Portland, Oregon, Amerika Serikat (AS), Senin (20/5/2019) malam waktu setempat atau Selasa pagi WIB. Melalui kemenangan tersebut, secara keseluruhan Warriors menundukkan Trail Blazers dengan skor 4-0. Warriors pun menembus final NBA untuk kali kelima beruntun dan menjadi tim pertama yang mampu melakukannya setelah Boston Celtics pada tahun 1957 hingga 1961. #goldenstatewarriors #gsw #nba #finalnba #warriors #curry #stephencurry #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Stadium Astro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X