Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lee Chong Wei Masih Akan Tetap ke Olimpiade Tokyo 2020 meski Sudah Pensiun

By Nestri Yuniardi - Jumat, 14 Juni 2019 | 13:00 WIB
Meskipun Lee Chong Wei telah pensiun, dia bakal tetap menuju Olimpiade Tokyo 2020.
twitter.com/TheTechMy
Meskipun Lee Chong Wei telah pensiun, dia bakal tetap menuju Olimpiade Tokyo 2020.

BOLASPORT.COM - Lee Chong Wei telah memutuskan untuk pensiun, tetapi pemain tunggal putra nomor satu dunia tersebut ditengarai bakal tetap menuju Olimpiade Tokyo 2020.

Namun bukan sebagai pemain, melainkan Lee Chong Wei akan memiliki profesi anyar yakni sebagai Chef de Mission (CdM) bagi skuat Negeri Jiran pada Olimpiade Tokyo 2020.

Keputusan untuk menunjuk Lee Chong Wei sebagai CdM pada Olimpiade Tokyo 2020 memang tergolong cepat.

Baca Juga: Pensiun, Lee Chong Wei Tinggalkan Sejumlah Rekor Mengesankan

Pasalnya, hal tersebut disampaikan langsung oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Malaysia Syed Saddiq Syed Abdul Rahman, seusai pengumuman pensiun Lee Chong Wei pada konferensi pers di Menara KBS, Putrajaya, Kamis (13/6/2019) kemarin.

Syed Abdul Rahman menyebut bahwa keputusan untuk mendaulat Lee Chong Wei sebagai CdM telah didiskusikan secara bersama dengan Ketua Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (Badminton Association of Malaysia/BAM) dan pihak Lee Chong Wei sendiri.

Baca Juga: PP PBSI Andalkan 3 Nomor Ini pada Turnamen Indonesia Open 2019

"Alasan (penunjukan tersebut) sederhana. Kami tidak bisa memikirkan siapa pun yang lebih baik (dari Lee Chong Wei) untuk membantu mengibarkan bendera Malaysia di tiang tertinggi. Hal ini juga untuk menginspirasi para atlet muda kami," ucap Syed Abdul Rahman, yang dilansir BolaSport.com dari laman Bernama.

"Seperti yang saya sebutkan sebelumnya. Meski Lee Chong Wei pensiun, semangat juangnya tak akan padam,"


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Bernama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X