Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tepis Isu Pensiun, Vettel Sebut Ferrari Bisa 'Buang' Dia Kapan Saja

By Agung Kurniawan - Jumat, 21 Juni 2019 | 16:45 WIB
Pembalap tim Ferrari, Sebastian Vettel saat melakoni babak kualifikasi F1 Monako 2019, Sabtu (25/5/2019)
twitter.com/ScuderiaFerrari
Pembalap tim Ferrari, Sebastian Vettel saat melakoni babak kualifikasi F1 Monako 2019, Sabtu (25/5/2019)

"Jadi saya ulangi saya tidak mengetahui dari mana kabar itu mulai muncul," ujar Vettel.

Vettel juga menyebutkan jika dia bisa berhenti kapan saja dan Ferrari juga bisa bebas mengeluarkannya.

"Saya pikir saya bisa berhenti kapan pun saya mau dan Ferrari juga bisa membuang saya kapan pun, tapi saat ini saya sangat senang di sini dan saya harap hal serupa juga sama dengan Ferrari," kata Sebastian Vettel mengakhiri.

Baca Juga: Masyarakat Diminta Jangan Kritik Simon McMenemy di Timnas Indonesia

Saat ini, Sebastian Vettel masih menduduki peringkat ketiga pada tabel klasemen sementara pembalap F1 musim ini dengan mengimpulkan total 100 poin dari tujuh balapan yang telah dia lakoni.

Rekan satu tim Charles Leclerc itu terpaut 33 poin dari pembalap Mercedes lainnya yakni Valtteri Bottas yang berada satu setrip di atasnya.

Sebastian Vettel dan seluruh tim F1 akan bersiap untuk mengaspal pada seri balap kedelapan F1 musim ini yang akan digelar di Sirkuit Paul Ricard, Prancis 21-23 Juni 2019.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Tuttomotorioweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X