Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Alfred Riedl Beri Saran ke Klub Liga Austria untuk Rekrut Bek Vietnam

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Senin, 24 Juni 2019 | 22:43 WIB
 Pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl dan penyerang Irfan Haarys Bachdim di Stadion Pakansari, Ciban penyerang Irfan Haarys Bachdim di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.
FERNANDO RANDY/TABLOID BOLA
Pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl dan penyerang Irfan Haarys Bachdim di Stadion Pakansari, Ciban penyerang Irfan Haarys Bachdim di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl, rupanya menjadi sosok yang menyarankan Austria Wien untuk merekrut bek timnas Vietnam, Doan Van Hau.

Berdasarkan laporan Vietnamnet yang dilansir BolaSport.com, Austria Wien berencana mendatangkan Van Hau dari Hanoi FC.

Juara Liga Austria 24 kali itu ingin meminjam Van Hau dengan opsi pembelian permanen pada musim depan.

Mereka bahkan sudah menyiapkan dana besar untuk mendatangkan bek berusia 20 tahun itu.

Klub berjuluk The Violets itu diklaim sudah menawar harga Van Hau senilai 774 ribu US dollar (sekitar 11 Miliar rupiah).

Baca Juga: Raksasa Liga Austria Siapkan Dana Fantastis untuk Rekrut Bek Vietnam

Bek timnas Vietnam, Doan Van Hau, saat tampil di Piala AFF 2018.
DOK. AFF
Bek timnas Vietnam, Doan Van Hau, saat tampil di Piala AFF 2018.

Austria Wien tertarik untuk mendatangkan Van Hau karena kabarnya diberi tahu oleh mantan pelatih timnas Indonesia dan Vietnam, Alfred Riedl.

Alfred Riedl terang-terangan mengungkap bahwa ia mengirim informasi kepada tim pemandu bakat soal Van Hau.

"Saya mengirim informasi soal Van Hau kepada kepala pencari bakat Austria Wienna. Saya tak banyak tahu soal pemain ini, hanya tahu saat ia bermain di Piala AFF dan sering jadi pilihan utama klub," kata Riedl kepada Zing.vn.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : zing.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X